Israel Bombardir 21 Sekolah yang Menampung Warga Gaza
Minggu, 22 September 2024 - 15:02 WIB
Sepanjang perang yang menghancurkan di Gaza, di mana lebih dari 41.000 warga Palestina telah terbunuh, Israel secara sistematis menyerang bangunan sipil, termasuk sekolah, rumah sakit, dan tempat ibadah, dengan mengklaim bahwa bangunan tersebut digunakan untuk tujuan militer.
Namun, rezim Zionis tidak pernah mampu membuktikan klaimnya yang tidak berdasar.
Berdasarkan aturan perang, menargetkan fasilitas sipil tersebut dapat merupakan kejahatan perang.
Namun, rezim Zionis tidak pernah mampu membuktikan klaimnya yang tidak berdasar.
Berdasarkan aturan perang, menargetkan fasilitas sipil tersebut dapat merupakan kejahatan perang.
(ahm)
Lihat Juga :