Wanita AS Perkosa Bocah Laki-laki Umur 13 Tahun, Korban Trauma

Jum'at, 28 April 2023 - 14:59 WIB
Mengabaikan ancaman tersebut, korban menceritakan kepada ayahnya tentang penyerangan tersebut.

Ayah korban lantas memberi tahu polisi ketika putranya memberi tahu dirinya tentang pelecehan yang mengejutkan itu. Dia awalnya tidak bisa mempercayainya, tetapi diyakinkan setelah bocah 13 tahun itu mengungkapkan detail grafis dari kejadian itu.

Sang ayah mengatakan dia tahu Kornegay memiliki seorang putra, dan bahwa Kornegay mengatakan kepadanya bahwa dia ingin putranya menginap dan bermain video game.

Pada saat kejadian tersebut, babysitter itu sedang menjalani hukuman yang ditangguhkan karena kasus methamphetamine.

Catatan kasusnya mencakup dakwaan pencurian dan penipuan asuransi.
(mas)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Terpopuler
Berita Terkini More