5 Perempuan Cantik Ini Ditunjuk Jadi Dubes Arab Saudi, Siapa Saja Mereka?

Kamis, 05 Januari 2023 - 19:26 WIB
loading...
A A A
Pada 2007, al-Shahwan bergabung dengan Kementerian Luar Negeri. Ini menjadikannya wanita pertama yang menjadi duta besar dari korps diplomatik. Dia juga memegang beberapa posisi di kementerian termasuk penasihat wakil menteri luar negeri untuk urusan politik.

Dia juga wanita pertama yang memegang posisi manajer departemen di departemen kementerian luar negeri untuk urusan politik dan ekonomi.

4. Haifa al-Jadea

5 Perempuan Cantik Ini Ditunjuk Jadi Dubes Arab Saudi, Siapa Saja Mereka?

Foto: Trend Detail News

Haifa al-Jadea ditunjuk sebagai duta besar dan kepala misi Kerajaan untuk Uni Eropa dan Komunitas Energi Atom Eropa (EAEC) pada 3 Januari 2023.

Al-Jadea meraih gelar master dalam resolusi konflik dan negosiasi dari Universitas Kolombia dan gelar master dalam hubungan internasional dari Universitas Syracuse, serta gelar sarjana dalam jurnalisme dari Universitas Syracuse.

Dia adalah salah satu dari delapan anggota tim eksekutif Saudi Research and Media Group (SRMG) dan merupakan CEO dari SRMG Think.

Al-Jadea sebelumnya bekerja di Pusat Penanggulangan Terorisme PBB sebelum pindah ke Riyadh untuk mengerjakan prakarsa dalam Visi Saudi 2030. Dia juga mewakili Arab Saudi di Dewan Keamanan PBB dan mengawasi Departemen Umum Hubungan Internasional di Kementerian Pariwisata Arab Saudi.

5. Nisreen al-Shibel

5 Perempuan Cantik Ini Ditunjuk Jadi Dubes Arab Saudi, Siapa Saja Mereka?

Foto: Al Arabiya
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1469 seconds (0.1#10.140)