Negara-negara Eropa yang Dihasut Amerika Serikat untuk Boikot Gas Rusia

Kamis, 08 September 2022 - 15:39 WIB
loading...
A A A
Mereka akan memasukkan energi-energi tersebut ke dalam daftar impor terlarang dari Rusia.

Persiapan Polandia dalam mengatasi kondisi ini sebenarnya sudah dilakukan sejak lama. Mereka telah meminimalkan ketergantungannya pada pasokan Rusia selama bertahun-tahun.

Pada 2023, kontrak Polandia dengan Gazprom (perusahaan energi multinasional milik Rusia) akan habis dan gas akan mulai mengalir dari Norwegia melalui Pipa Baltik yang baru.

Ini juga memperluas terminal gas alamnya di Swinoujscie dan menandatangani kontrak baru dengan lebih banyak pemasok dari negara-negara seperti AS dan Qatar.

Saat ini, 55% impor gas Polandia berasal dari Rusia. Pipa Baltik akan memungkinkan Polandia untuk mengimpor gas dalam jumlah yang sama seperti yang sekarang dibeli dari Gazprom.

(sya)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1746 seconds (0.1#10.140)