Inilah Kekuatan Militer Taiwan yang Tak Bisa Dianggap Remeh

Senin, 15 Agustus 2022 - 22:30 WIB
loading...
A A A
Masing masing armada udara dan laut tersedia di 37 bandara dan 6 pelabuhan besar yang ada di wilayah Taiwan.

Memiliki pasukan militer beserta perlengkapan yang cukup besar membuat Taiwan juga mengeluarkan biaya yang cukup besar untuk menebusnya. Tercatat sebesar USD16 miliar telah dikeluarkan untuk pertahanan.

Meskipun Taiwan masih belum diakui sebagai negara yang memiliki persenjataan lengkap dan besar namun mereka tak gentar sama sekali menghadapi provokasi yang dilakukan China.

Apabila memang harus terjadi perang maka Amerika Serikat sebagai salah satu negara penyuplai senjata terbesar untuk Taiwan bersedia untuk membantunya.

(sya)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.2099 seconds (0.1#10.140)