Negara Mayoritas Islam yang Pernah Dijajah Prancis

Rabu, 06 Juli 2022 - 16:35 WIB
loading...
Negara Mayoritas Islam...
Turis berfoto di pusat kota Tunis, Tunisia. Foto/REUTERS
A A A
PARIS - Prancis merupakan salah satu negara kolonial yang menjajah banyak negara. Diperkirakan, wilayah jajahan Prancis luasnya lebih dari sepuluh juta kilometer persegi.

Sejak tahun 1600-an, Prancis mempunyai koloni yang tersebar di benua Amerika, Afrika, hingga Asia. Di antara jajahan Prancis adalah negara dengan penduduk mayoritas Muslim.

Berikut ini negara-negara mayoritas Islam yang pernah dijajah Prancis.

1. Mauritania

Mengutip World Population Review, sebanyak 99,9% atau hampir seluruh penduduk Mauritania merupakan pemeluk agama Islam. Saat ini, Mauritania memiliki 4.909.886 penduduk.

Negara yang terletak di utara Afrika ini menjadi wilayah kolonial Prancis sejak 1904. Mauritania mendapatkan kemerdekaannya di tahun 1960 dan menjadi negara dengan nama Republik Islam Mauritania.

Selain menggunakan bahasa Arab sebagai bahasa resmi, penduduk Mauritania juga memakai bahasa Prancis dalam berkomunikasi.

2. Tunisia

Dengan jumlah penduduk 12.072.313 jiwa, sebanyak 99,8% penduduk Tunisia beragama Islam. Tunisia menjadi protektorat Prancis bukan melalui penaklukan, melainkan karena adanya perjanjian.

Prancis tidak mengubah struktur pemerintahan, bahasa, ataupun fungsi masjid, akan tetapi otoritas tertinggi berada di tangan jenderal Prancis.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Seorang Muslim Dibunuh...
Seorang Muslim Dibunuh Secara Brutal di Masjid Prancis dan Islam Dihina, Ini Respons Macron
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
Mengganti Senjata Nuklir...
Mengganti Senjata Nuklir AS Jadi Tantangan Rumit bagi Eropa
Indonesia Sedang Menanti...
Indonesia Sedang Menanti Jet Tempur Rafale, tapi Digoda Boeing dengan F-15EX
Siapa Hafsa Rizqi? Coach...
Siapa Hafsa Rizqi? Coach Poligami Ternama yang Mengajarkan Perempuan untuk Membebaskan Diri dari Rasa Sakit Hati
Bersitegang, Aljazair...
Bersitegang, Aljazair Usir 12 Pejabat Prancis
Presiden Prancis Akan...
Presiden Prancis Akan Akui Negara Palestina, Putra PM Israel: Persetan Denganmu!
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Ledakan Dahsyat di Iran,...
Ledakan Dahsyat di Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Rekomendasi
Pangeran Harry Ancam...
Pangeran Harry Ancam Bongkar Aib Keluarga Kerajaan Lewat Buku Baru jika Keamanannya Dicabut
TNBBS Terancam Rusak,...
TNBBS Terancam Rusak, Gubernur Lampung Siapkan Langkah Tegas Hadapi Ribuan Perambah
Infrastruktur dan Pembiayaan
Infrastruktur dan Pembiayaan
Berita Terkini
Seorang Muslim Dibunuh...
Seorang Muslim Dibunuh Secara Brutal di Masjid Prancis dan Islam Dihina, Ini Respons Macron
25 menit yang lalu
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
2 jam yang lalu
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
3 jam yang lalu
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
5 jam yang lalu
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
6 jam yang lalu
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
9 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO Ini Klaim...
Negara NATO Ini Klaim akan Diinvasi Rusia dalam Beberapa Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved