Pesawat Tak Dikenal Melintasi Wilayah Udara 4 Negara Eropa

Kamis, 09 Juni 2022 - 21:47 WIB
loading...
Pesawat Tak Dikenal...
Pesawat tak dikenal melintasi wilayah udara 4 negara Eropa. Foto/Ilustrasi
A A A
BUKARES - Sebuah pesawat bermesin ganda berukuran kecil yang lepas landas dari Hongaria melintasi wilayah udara negara itu, Rumania , Serbia dan Bulgaria. Hal itu diungkapkan Kementerian Pertahanan Rumania.

"Sebuah pesawat kecil bermesin ganda, tipe Beechcraft, dengan dua orang di dalamnya, terbang pada ketinggian rendah di atas wilayah udara Hongaria, Rumania, Serbia dan Bulgaria, pada malam 8 Juni", kata Kementerian Pertahanan Rumania dalam sebuah pernyataan seperti dikutip dari Sputnik, Kamis (9/6/2022).

Kementerian Pertahanan Rumania menambahkan bahwa pesawat tidak menunjukkan perilaku bermusuhan.



"Pilot mengabaikan interogasi radio dan sinyal visual yang dikirimkan oleh pencegat militer," kata kementerian itu.

Pernyataan itu menambahkan pesawat yang lepas landas dari wilayah Hongaria itu pertama kali dicegat oleh Angkatan Udara Hongaria. Pesawat itu kemudian memasuki wilayah udara Rumania, di mana pertama kali dikawal oleh pesawat Angkatan Udara AS dan kemudian dicegat oleh Angkatan Udara Rumania. Pesawat itu kemudian memasuki wilayah udara Bulgaria.

"Pihak berwenang Bulgaria saat ini sedang menyelidiki, di lapangan, area di mana target terakhir terlihat untuk mengidentifikasi pesawat dan menetapkan rincian lebih lanjut," bunyi pernyataan itu.



Kementerian Pertahanan Hongaria melaporkan bahwa tanda Lituania terlihat di pesawat, yang sedang menuju dari Slovakia ke Rumania.

Kementerian itu juga mencatat bahwa pesawat mendarat di kota Hongaria, Hajduszoboszlo, untuk pengisian bahan bakar, tetapi kemudian lepas landas lagi.

(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Horor, Pesawat Delta...
Horor, Pesawat Delta Air Lines Pembawa 282 Penumpang Terbakar di AS
ICC Minta Hongaria Jelaskan...
ICC Minta Hongaria Jelaskan Kegagalan Menangkap Benjamin Netanyahu
Kisah Luar Biasa Juliane...
Kisah Luar Biasa Juliane Koepcke, Remaja yang Jatuh 10.000 Kaki dari Pesawat dan Bisa Selamat
NATO Dituduh Akan Luncurkan...
NATO Dituduh Akan Luncurkan Perang Dunia III Melawan Rusia dari Rumania
Ini 4 Kehebatan Frankenjet,...
Ini 4 Kehebatan Frankenjet, Jet Tempur Siluman Daur Ulang yang Dibuat dari 2 Pesawat yang Hancur Senilai Rp1,2 Triliun
Hongaria Mundur dari...
Hongaria Mundur dari ICC saat Kunjungan Buronan Penjahat Perang Netanyahu
Batu Ini Jadi Pengganjal...
Batu Ini Jadi Pengganjal Pintu selama Puluhan Tahun, Ternyata Nilainya Rp18 Miliar
Kenapa Pangeran Tampan...
Kenapa Pangeran Tampan Al-Waleed bin Khaled Al-Saud Dijuluki Sleeping Prince Arab Saudi?
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Rumah BUMN SIG Dorong...
Rumah BUMN SIG Dorong Pemasaran Produk UMKM Rembang
Teknologi AI Dorong...
Teknologi AI Dorong Pengembangan Industri Pertambangan
Resmi Pimpin Partai...
Resmi Pimpin Partai Perindo Maluku, Welhelm Daniel Kurnala Targetkan 1 Fraksi di Pileg 2029
Berita Terkini
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
1 jam yang lalu
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
4 jam yang lalu
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
5 jam yang lalu
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
6 jam yang lalu
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
7 jam yang lalu
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
7 jam yang lalu
Infografis
Alasan Eropa Tak Siap...
Alasan Eropa Tak Siap Perang Jangka Panjang Melawan Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved