Bennett: Hanya Israel yang Memegang Kedaulatan atas Yerusalem

Senin, 09 Mei 2022 - 20:30 WIB
loading...
Bennett: Hanya Israel...
Perdana Menteri (PM) Israel Naftali Bennett. Foto/REUTERS
A A A
TEL AVIV - Perdana Menteri (PM) Israel Naftali Bennett mengklaim pada Minggu (8/5/2022) bahwa Israel sendiri yang memiliki kedaulatan atas kota Yerusalem dan tidak ada campur tangan asing.

Pada awal rapat pekanan kabinetnya, Bennett mengatakan, "Semua keputusan mengenai Temple Mount (Masjid Al-Aqsa) dan Yerusalem akan dibuat oleh pemerintah Israel, yang memegang kedaulatan atas kota, tanpa pertimbangan asing."

"Kami tentu menolak campur tangan asing dalam keputusan pemerintah Israel mengenai Yerusalem. Yerusalem bersatu adalah ibu kota hanya satu negara, Negara Israel," tegas dia.



Pernyataan itu muncul menyusul proposal dari Partai Ra'am, blok Arab yang dipimpin anggota parlemen Mansour Abbas untuk mengurangi kehadiran militer Israel di kota Yerusalem yang diduduki.



Melalui Facebook, Abbas mengatakan peran masa depan partainya dalam pemerintahan akan ditentukan oleh pembicaraan yang diadakan komite gabungan pejabat Israel dan Yordania.



Ketegangan antara Israel dan Palestina meningkat selama bulan Ramadhan. Pasukan Israel beberapa kali menyerbu jamaah Muslim di Masjid Al Aqsa.

Bentrok antara pasukan Israel dan warga Palestina terjadi hampir setiap hari di kompleks Masjid Al Aqsa.

(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Israel Bagikan Ucapan...
Israel Bagikan Ucapan Belasungkawa atas Wafatnya Paus Fransiskus, Lalu Menghapusnya
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
Intelijen Amerika: Serangan...
Intelijen Amerika: Serangan Militer AS Sudah Tewaskan 500 Milisi Houthi
Pemukim Israel Culik...
Pemukim Israel Culik 2 Anak Palestina, Mengikat Mereka di Pohon hingga Pingsan
5 Fakta Israel Halangi...
5 Fakta Israel Halangi Jemaah Kristen Palestina Rayakan Paskah
Ini Arti Bendera Zionis...
Ini Arti Bendera Zionis Israel
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
Ngeri! China Ledakkan...
Ngeri! China Ledakkan Bom Hidrogen Non Nuklir Pertama di Dunia
Waduh! Tas Menteri Keamanan...
Waduh! Tas Menteri Keamanan Dalam Negeri AS Kristi Noem Dicuri di Restoran, Apa Saja Isinya?
Rekomendasi
Nonton Final Copa del...
Nonton Final Copa del Rey, Streaming Barcelona vs Real Madrid di VISION+
Paula Verhoeven Klarifikasi...
Paula Verhoeven Klarifikasi Hubungan dengan Pria yang Diduga Selingkuhannya, Bukan Orang Ketiga
Toko Bangunan di Jalan...
Toko Bangunan di Jalan Pahlawan Bandung Ludes Terbakar, Kerugian Capai Rp2 Miliar
Berita Terkini
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
1 jam yang lalu
Bos Intel Israel: Netanyahu...
Bos Intel Israel: Netanyahu Perintahkan Dinas Keamanan Memata-matai Demonstran
1 jam yang lalu
Israel Bagikan Ucapan...
Israel Bagikan Ucapan Belasungkawa atas Wafatnya Paus Fransiskus, Lalu Menghapusnya
2 jam yang lalu
Kanada Ingin Gabung...
Kanada Ingin Gabung Uni Eropa, Balas Dendam terhadap Trump?
3 jam yang lalu
Paus Fransiskus akan...
Paus Fransiskus akan Dimakamkan pada Hari Sabtu 26 April
3 jam yang lalu
Kelompok Bersenjata...
Kelompok Bersenjata Tembaki Turis di Kashmir yang Dikelola India, 28 Orang Tewas
5 jam yang lalu
Infografis
Peralatan Militer dari...
Peralatan Militer dari Berbagai Pangkalan AS Dikirim ke Israel
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved