Takut Diserbu Rusia, Ukraina Bisa Batalkan Rencana Gabung NATO
loading...
A
A
A
LONDON - Duta Besar (Dubes) Ukraina untuk Inggris Vadym Prystaiko mengungkap kemungkinan Kiev dapat melepaskan tawaran lama untuk bergabung NATO demi mencegah perang dengan Rusia.
Dia mengakui ide seperti itu akan bertentangan dengan prinsip hukum negaranya.
Ditanya presenter BBC Radio 5 Live Stephen Nolan pada Minggu (13/2/2022) tentang “Apakah negaranya mungkin berpikir untuk tidak bergabung dengan NATO untuk mencegah perang?” Prystaiko menjawab, "Kami mungkin, Anda tahu, terutama (setelah) diancam seperti itu, diperas oleh itu, dan didorong ke sana.”
Dia kemudian menunjukkan beberapa perwakilan dari blok militer NATO juga mendukung opsi itu.
Dia mengakui ide seperti itu akan bertentangan dengan prinsip hukum negaranya.
Ditanya presenter BBC Radio 5 Live Stephen Nolan pada Minggu (13/2/2022) tentang “Apakah negaranya mungkin berpikir untuk tidak bergabung dengan NATO untuk mencegah perang?” Prystaiko menjawab, "Kami mungkin, Anda tahu, terutama (setelah) diancam seperti itu, diperas oleh itu, dan didorong ke sana.”
Dia kemudian menunjukkan beberapa perwakilan dari blok militer NATO juga mendukung opsi itu.