Media Asing Heboh Tank Misterius Terlihat Mengambang di Laut Natuna

Selasa, 21 Desember 2021 - 07:13 WIB
loading...
Media Asing Heboh Tank...
Tank misterius terlihat mengambang di Laut Natuna, Indonesia. Foto/twitter/antara
A A A
MOSKOW - Satu benda misterius menyerupai tank telah terlihat mengambang di Laut Natuna, Indonesia. Media asing heboh dengan kabar tersebut.

Menurut media Rusia, RT.com menyebut militer Indonesia telah mengakui kejadian aneh itu, namun tidak dapat mencegat benda yang hanyut itu.

Foto benda misterius itu muncul di media sosial Indonesia pekan lalu dan langsung viral. Menurut media lokal, foto-foto itu diambil oleh para pekerja rig minyak di Laut Natuna.



Laut Natuna merupakan cekungan dangkal yang luas di bagian paling selatan Laut China Selatan dan sebagian besar terletak di perairan wilayah Indonesia.



Sementara tank itu tampak sangat berkarat, beberapa peralatan luarnya masih utuh, termasuk jerigen cadangan dan kabel penarik.

Gambar lain menunjukkan tank dengan jangkar kapal OPS Astrid di latar belakang.

Kapal OPS Astrid dilaporkan mencoba mendekati tank terapung, namun tidak dapat melakukannya karena gelombang laut yang besar.

Kejadian aneh telah diakui oleh militer Indonesia yang mengirim pesan yang agak beragam tentang kondisi benda seperti tank itu.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
Kekuatan Militer Kamboja,...
Kekuatan Militer Kamboja, Kecil tapi Tak Bisa Diremehkan
Angkatan Laut Inggris...
Angkatan Laut Inggris Takut dengan Kapal Pesiar Mewah Rusia
Netanyahu Tunjuk Eks...
Netanyahu Tunjuk Eks Komandan Angkatan Laut sebagai Bos Baru Shin Bet
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
10 Negara dengan Anggaran...
10 Negara dengan Anggaran Pertahanan Tertinggi pada 2025, Indonesia Nomor Berapa?
Tumpukan Senjata Uni...
Tumpukan Senjata Uni Emirat Arab Ditemukan di Gudang Sudan
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Ledakan Dahsyat di Iran,...
Ledakan Dahsyat di Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Rekomendasi
Ketum FSP-RTMM Dorong...
Ketum FSP-RTMM Dorong Gaungkan Lagi Gerakan Cinta Produk Indonesia
Raih Gelar Liga ke-20,...
Raih Gelar Liga ke-20, Liverpool Klub Tersukses di Tanah Inggris
Kesuksesan Arne Slot...
Kesuksesan Arne Slot Antar Liverpool Juara Liga Inggris Bikin Belanda Pecah Telur
Berita Terkini
Terkonfirmasi! Kim Jong-un...
Terkonfirmasi! Kim Jong-un Kerahkan Tentara Korut ke Rusia untuk Perang Melawan Ukraina
11 menit yang lalu
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
38 menit yang lalu
Seorang Muslim Dibunuh...
Seorang Muslim Dibunuh Secara Brutal di Masjid Prancis dan Islam Dihina, Ini Respons Macron
58 menit yang lalu
Jemaah Masjid di Prancis...
Jemaah Masjid di Prancis Ditikam Puluhan Kali, Polisi Buru Tersangka
3 jam yang lalu
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
4 jam yang lalu
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
5 jam yang lalu
Infografis
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved