Pria Berpisau Teriak Prancis Diperintah Negara Islam, Serang Stasiun Paris Lalu Ditembak Petugas

Selasa, 02 November 2021 - 19:23 WIB
loading...
A A A
Prancis menyaksikan serangkaian serangan terkait teroris tahun lalu yang dimulai setelah pemenggalan kepala seorang guru sekolah di pinggiran kota Paris oleh seorang imigran Muslim.

Serangan terbaru terjadi di tengah persidangan tersangka utama dalam serangan November 2015 yang merenggut nyawa 130 orang dan melukai lebih dari 400 orang.

Serangan pisau adalah yang terbaru dari serangkaian insiden terkait teror yang terjadi di Prancis dalam beberapa tahun terakhir.

Pada Mei, seorang pelaku berusia 40 tahun menikam seorang polisi wanita beberapa kali dan melukai seorang polisi di kota Nantes.

Pada April, seorang perwira wanita ditikam sampai mati di luar kantor polisi di Rambouillet.

Serangan terbaru terjadi di tengah persidangan tersangka utama dalam serangan teroris November 2015, yang paling mematikan di Prancis sejak Perang Dunia II.

Sebanyak 130 orang tewas dan lebih dari 400 terluka ketika teroris meledakkan rompi bom bunuh diri dan menembak orang-orang di ibu kota Prancis, Paris.
(sya)
Halaman :
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1848 seconds (0.1#10.140)