Luna Animisha, Manusia Langka yang Lahir dengan Kelamin Pria dan Wanita

Kamis, 17 Juni 2021 - 08:57 WIB
loading...
Luna Animisha, Manusia...
Luna Animisha, 24, manusia langka yang terlahir dengan kelamin pria dan wanita. Foto/Kennedy News and Media
A A A
HONOLULU - Manusia langka yang tinggal di Hawaii ini bernama Luna Animisha. Dia terlahir dengan memiliki alat kelamin pria dan wanita.

Luna, 24, mengatakan dirinya berstatus sebagai wanita interseks. Namun, kata dia, dokter memutuskan dia adalah anak laki-laki "tanpa persetujuannya" saat lahir.



Menurutnya, dia diberi jenis kelamin laki-laki setelah dokter menjahit vaginanya dan mengangkat rahimnya.

Luna mengaku akan menjalani operasi untuk mendapatkan organ perempuannya lagi karena dia merasa lebih feminin daripada maskulin.

Dia telah bertahun-tahun berjuang menghadapi siksaan dari para pengganggu karena kondisinya yang langka.

Dia sekarang berharap untuk mengumpulkan USD150.000 agar bisa menjalani operasi rekonstruktif dan implan rahim.

Uji klinis sedang berlangsung, meskipun ada seorang wanita menjadi yang pertama di dunia yang melahirkan setelah menerima transplantasi rahim pada tahun 2019.

Praktisi yoga ini berharap upayanya akan "membantu menyatukannya kembali" dan mengembalikannya ke status interseks dengan kedua set alat kelamin.

"Saya baru tahu pada usia 14 bahwa saya dilahirkan interseks, tetapi bahkan sebelum itu saya tahu saya ingin menyajikan cara yang berbeda dari orangtua saya membesarkan saya," kata Luna.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Bayi Rachel Rollinson...
Kisah Bayi Rachel Rollinson Dibuang karena Dianggap Bawa Sial, 60 Tahun Kemudian Bertemu Ibu Kandungnya
Kondisi Genetik Langka,...
Kondisi Genetik Langka, Gadis Ini Tak Merasakan Sakit Bahkan usai Ditabrak Mobil
Perempuan Cantik Ini...
Perempuan Cantik Ini Jual Keperawanannya Rp33 Miliar, Klaim Tak Menyesal
Bank Ini Nyaris Transfer...
Bank Ini Nyaris Transfer Rp1.334.252.359.424.698.400 ke Rekening Nasabah
Pacar Cantik Jarak Jauhnya...
Pacar Cantik Jarak Jauhnya Ternyata AI, Pria Ini Tertipu Rp452 Juta
Wanita Inggris Umumkan...
Wanita Inggris Umumkan Hamil usai Tiduri 100 Pria dalam Sehari, Siapa Ayah Biologis Si Bayi?
Kocak, Pria Ini Coba...
Kocak, Pria Ini Coba Merampok Bank dengan Pistol Air Berbentuk Dinosaurus
Pertama di Dunia, Robot...
Pertama di Dunia, Robot Akan Melawan Manusia dalam Lomba Maraton di China
Wanita Ini Klaim Pecahkan...
Wanita Ini Klaim Pecahkan Rekor Dunia dengan Tiduri 1.057 Pria dalam 12 Jam
Rekomendasi
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa...
Kuliah Gratis! 5 Beasiswa Pemerintah Ini Buka Pendaftaran di 2025
Mantan Koordinator GAM...
Mantan Koordinator GAM Ungkap Alasannya Dukung Pengesahan RUU TNI
31 Duta Besar Dilantik...
31 Duta Besar Dilantik Prabowo Sore Nanti, Ada Politikus PDIP hingga Mantan Hakim MK
Berita Terkini
Utusan Khusus Trump:...
Utusan Khusus Trump: Saya Tak Menganggap Putin Orang Jahat, Dia Sangat Pintar
8 menit yang lalu
Teori Aneh tentang Malaysia...
Teori Aneh tentang Malaysia Airlines MH370 Lenyap Misterius: Ditembak Jatuh AS hingga Ditelan Black Hole
1 jam yang lalu
Demo Marah pada Erdogan...
Demo Marah pada Erdogan Makin Membesar: Turki Jadi Negara Otoriter atau Demokratis?'
2 jam yang lalu
Kucing Caracal Serang...
Kucing Caracal Serang Tentara Israel, Dipuji Lebih Membela Palestina ketimbang Negara-negara Islam
3 jam yang lalu
PM Negara NATO Mencela...
PM Negara NATO Mencela Uni Eropa yang Ingin Perang saat AS Coba Damaikan Rusia-Ukraina
4 jam yang lalu
Siapa Asthildur Loa...
Siapa Asthildur Loa Thorsdottir? Menteri Islandia Urusan Anak yang Mundur karena Pernah Memiliki Hubungan Rahasia dengan Bocah di Bawah Umur
5 jam yang lalu
Infografis
Oarfish, Ikan Kiamat...
Oarfish, Ikan Kiamat yang Dikaitkan dengan Bencana Alam
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved