Kasus Infeksi Covid-19 Mulai Menurun, India Siap Longgarkan 'Lockdown'

Senin, 07 Juni 2021 - 01:08 WIB
loading...
Kasus Infeksi Covid-19...
Sejumlah negara bagian di India dilaporkan berencana untuk melonggarkan pembatasan, di tengah mulai menurunnya angka infeksi Covid-19 di negara itu. Foto/REUTERS
A A A
NEW - Sejumlah negara bagian di India dilaporkan berencana untuk melonggarkan pembatasan. Langkah ini datang di tengah mulai menurunnya angka infeksi Covid-19 di negara itu.

India pada Minggu melaporkan 114.460 infeksi Covid-19, yang merupakan angka terendah dalam dua bulan terakhir.

Menurut Kementerian Kesehatan India, total kasus Covid-19 di negara itu berjumlah 28,8 juta, dengan kematian akibat Covid-19 sebanyak 346.759. Hanya Amerika Serikat (AS), yang memiliki kasus lebih tinggi dari India.

Meski belum sepenuhnya reda. New Delhi dan kota-kota lain sedang berupaya untuk memungkinkan lebih banyak bisnis beroperasi dan aturan pergerakan dilonggarkan.

Melansir Al Arabiya pada Senin (7/6/2021), negara bagian Maharashtra, yang terkaya di India dan paling terdampak gelombang kedua Covid-19, berencana melonggarkan secara bertahap penguncian ketat yang diberlakukan pada bulan April pada pekan ini.

Para ilmuwan sendiri telah memperingatkan gelombang ketiga virus Corona yang dapat melanda India pada akhir tahun, yang kemungkinan akan lebih berdampak pada anak-anak.

Sementara negara itu telah meningkatkan upaya vaksinasinya dalam beberapa minggu terakhir setelah awal yang lambat, mayoritas dari total 1,3 miliar penduduknya diperkirakan tetap mendapatkan atau menolak vaksinasi pada saat potensi gelombang ketiga melanda.
(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Mengapa India Pilih...
Mengapa India Pilih Beli 156 Helikopter Tempur Buatan Dalam Negeri Senilai Rp120 Triliun Ketimbang Produksi Asing?
Heboh, Menteri India...
Heboh, Menteri India Serukan Poliandri: Seorang Wanita Boleh Nikahi 10 Pria
Seorang Istri dan Selingkuhannya...
Seorang Istri dan Selingkuhannya Bunuh Suami, Korban Dikubur di Dalam Drum dengan Semen
Arab Saudi, Qatar, India...
Arab Saudi, Qatar, India dan Pakistan Negara Pengimpor Senjata Terbesar di Dunia
Pakistan Tuding India...
Pakistan Tuding India Jadi Dalang Pembajakan Kereta, Akankah Musuh Bebuyutan Berperang?
Di Mana Gunung Sampah...
Di Mana Gunung Sampah Tertinggi di Dunia?
Turis Israel Diperkosa...
Turis Israel Diperkosa Beramai-ramai di India, Ternyata Pemicunya Urusan Sepele
Kebakaran Pipa Gas Petronas,...
Kebakaran Pipa Gas Petronas, 63 Orang Dilarikan ke RS
Luncurkan Kapal Selam...
Luncurkan Kapal Selam Pembawa Rudal Zircon, Putin: AL Rusia yang Terkuat!
Rekomendasi
Mengenal 12 Kelas UFC:...
Mengenal 12 Kelas UFC: Batasan Berat, Para Penguasa, dan Sejarah Singkat
Budi Arie Sowan ke Jokowi,...
Budi Arie Sowan ke Jokowi, Dapat Pesan soal Koperasi Desa Merah Putih
228 Kecelakaan Terjadi...
228 Kecelakaan Terjadi saat Lebaran, 22 Orang Tewas, 287 Luka-luka
Berita Terkini
13 Rudal dan Drone Iran...
13 Rudal dan Drone Iran yang Bisa Hapus Pangkalan AS di Timur Tengah dari Peta
6 jam yang lalu
Netanyahu Batal Tunjuk...
Netanyahu Batal Tunjuk Eli Sharafit Jadi Bos Baru Shin Bet karena Kritik Trump
8 jam yang lalu
Warga Gaza Gelar Salat...
Warga Gaza Gelar Salat Idulfitri di Atas Reruntuhan Masjid di Tengah Serangan Israel
10 jam yang lalu
China Gelar Latihan...
China Gelar Latihan Militer Dekat Taiwan, AS Kirim Jet Tempur F-16 Block 70 Viper
11 jam yang lalu
Jepang Prediksi Gempa...
Jepang Prediksi Gempa Bumi Besar yang bisa Tewaskan 300.000 Orang
12 jam yang lalu
Lebih dari 2.000 Orang...
Lebih dari 2.000 Orang Tewas akibat Gempa Myanmar, 700 Muslim Meninggal di Masjid
13 jam yang lalu
Infografis
Google Mulai Kiamat?...
Google Mulai Kiamat? 10 Mesin Pencari Ini Siap Gantikan Tahta!
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved