PM Israel Minta AS Waktu Dua Hari Lagi untuk Akhiri Serangan Gaza

Rabu, 19 Mei 2021 - 09:19 WIB
loading...
PM Israel Minta AS Waktu...
Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu. Foto/REUTERS
A A A
TEL AVIV - Perdana Menteri (PM) Israel Benjamin Netanyahu meminta pemerintah Amerika Serikat (AS) waktu dua hingga tiga hari lagi sebelum mengakhiri operasi militernya di Jalur Gaza.

Permintaan Netanyahu itu diungkapkan sumber yang mengetahui pembicaraan gencatan senjata antara Israel dan faksi Palestina pada Anadolu Agency.

Sumber, yang berbicara tanpa menyebut nama, mengatakan permintaan Israel datang setelah Washington menekan Netanyahu pada Minggu dan Senin untuk mengakhiri agresi di wilayah Gaza.



Sementara itu, Barak Rafid, koresponden politik dari media lokal Israel Walla, mengatakan kepada CNN bahwa, “Tentara akan membutuhkan 24-48 jam untuk menyelesaikan operasi di Gaza."



"Pesan dari pemerintahan (Presiden AS) Joe Biden kepada Israel adalah bahwa waktu untuk (menghentikan) operasi sudah hampir habis," papar dia.



Menyusul panggilan telepon antara Biden dan Netanyahu tadi malam, Gedung Putih mengatakan dalam pernyataan, “Biden menyatakan dukungannya untuk gencatan senjata dan membahas keterlibatan AS dengan Mesir dan mitra lainnya untuk mencapai tujuan itu."

“Selama panggilan telepon itu, Biden menegaskan kembali dukungan tegasnya untuk hak Israel mempertahankan diri dari serangan roket tanpa pandang bulu," papar pernyataan Gedung Putih.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Harus Kehilangan Masa Depan di AS, Ini Alasan Utamanya
Hizbullah Peringatkan...
Hizbullah Peringatkan Israel: Waktu Tidak Tak Terbatas!
Rusia dan China Bahas...
Rusia dan China Bahas Jaminan untuk Kesepakatan Nuklir Iran dengan AS
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Teken Petisi Dukung Penghentian Genosida di Gaza
Turki Hancurkan Terowongan...
Turki Hancurkan Terowongan 121 Km di Suriah Utara sejak Januari
Kenapa Para Jenderal...
Kenapa Para Jenderal Israel Sudah Tak Ingin Serang Gaza? Ternyata Ini Penyebabnya
Trump Ancam AS akan...
Trump Ancam AS akan Mundur jika Perundingan Ukraina menjadi Sangat Sulit
AS Serang Pelabuhan...
AS Serang Pelabuhan Minyak Houthi di Yaman, 74 Orang Tewas
Kapal Terbakar lalu...
Kapal Terbakar lalu Tenggelam gara-gara Penumpang Masak, Hampir 150 Orang Tewas
Rekomendasi
DJ Nathalie Holscher...
DJ Nathalie Holscher Viral Setelah Disawer Ratusan Juta di Sidrap, Siapa Dia?
Partai Perindo Jawa...
Partai Perindo Jawa Barat Panaskan Mesin Politik, Konsolidasi Lebih Awal untuk Hadapi Pemilu 2029
AQUA Dorong Konservasi...
AQUA Dorong Konservasi Air Lewat Skema Pembayaran Jasa Lingkungan
Berita Terkini
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Harus Kehilangan Masa Depan di AS, Ini Alasan Utamanya
36 menit yang lalu
Punya Bakat dan Keahlian...
Punya Bakat dan Keahlian Unik? Arab Saudi Tarik Pemuda Berbakat dengan Paket Bebas Pajak
1 jam yang lalu
189 Aktivis Diadili...
189 Aktivis Diadili di Turki karena Menentang Erdogan
2 jam yang lalu
Siapa Mohammed Ramadan?...
Siapa Mohammed Ramadan? Bintang Mesir yang Picu Kontroversi karena Mengenakan Kostum Tari Perut Ala Firaun
3 jam yang lalu
Presiden Kolombia Bandingkan...
Presiden Kolombia Bandingkan Kesulitan Warga Palestina dengan Penderitaan Yesus Kristus
4 jam yang lalu
Hizbullah Peringatkan...
Hizbullah Peringatkan Israel: Waktu Tidak Tak Terbatas!
5 jam yang lalu
Infografis
Anggaran Militer Israel...
Anggaran Militer Israel Tahun 2024, Mayoritas untuk Perang Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved