Pesta Ulang Tahun di Colorado Springs Ditembaki, 7 Tewas

Senin, 10 Mei 2021 - 07:26 WIB
loading...
A A A
"Ini adalah sesuatu yang Anda harap tidak pernah terjadi di komunitas Anda sendiri, di tempat yang Anda sebut rumah. Ketika jenis tindakan yang tak terkatakan ini terjadi, tidak ada yang dapat dilakukan untuk sepenuhnya membangun kembali apa yang hilang atau menggantikan mereka yang tidak lagi bersama kita," ujar Niski.

“Sumpah saya kepada komunitas ini dan kepada keluarga yang kehilangan seseorang hari ini, adalah bahwa departemen ini akan melakukan segala yang kami bisa untuk menemukan jawaban yang layak Anda dapatkan dan berada di sini untuk Anda dengan dukungan yang tak tergoyahkan.”



Gubernur Colorado Jared Polis menyebut insiden itu menghancurkan. "Terutama karena banyak dari kita menghabiskan hari untuk merayakan wanita dalam hidup kita yang telah menjadikan kita orang seperti sekarang ini," paparnya.

“Banyak nyawa diambil hari ini oleh tindakan kekerasan yang mengerikan ini. Keluarga tercabik-cabik, dan di pesta ulang tahun tidak kurang," ujar Polis.

“Belasungkawa dan doa terdalam saya bersama para korban, keluarga mereka, dan semua orang yang terkena dampak tragedi ini.”

Colorado Springs, dengan populasi 465.000 adalah kota terbesar kedua di Colorado setelah ibu kota setempat; Denver.

Insiden ini adalah penembakan massal terburuk di negara bagian itu sejak 22 Maret, ketika pria bersenjata Ahmad Al Aliwi Al-Issa diduga menembak dan membunuh 10 orang di dalam supermarket di Boulder.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Dampak Perang Dagang:...
Dampak Perang Dagang: Canton Fair Sepi, Industri Ekspor China Terguncang
3 Kasus Penembakan Paling...
3 Kasus Penembakan Paling Berdarah di Kashmir, Terbaru Bikin India-Pakistan di Ambang Perang
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
Terancam Perang dengan...
Terancam Perang dengan India, Pakistan Siap Investigasi Netral Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
Ketegangan Memuncak,...
Ketegangan Memuncak, Menteri Pakistan Ancam Serangan Nuklir ke India
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin...
Menhan Sjafrie Sjamsoeddin Akan Hadiri Parade Victory Day di Rusia
Rekomendasi
Profil Letkol Eka Wira...
Profil Letkol Eka Wira Dharmawan, Prajurit Kopassus yang Punya Julukan King of Sparko
Bak di Film Laga, 4...
Bak di Film Laga, 4 Pencuri Mobil Kejar-kejaran dengan Polisi di Tol Jakarta-Cikampek
Sentuhan Magis Kluivert:...
Sentuhan Magis Kluivert: Pelupessy Terpikat Kerendahan Hati Sang Nakhoda Garuda
Berita Terkini
Kim Jong-un Janji Bangun...
Kim Jong-un Janji Bangun Monumen bagi Tentaranya yang Gugur di Perang Rusia
8 menit yang lalu
Daftar 9 Salon Pengganti...
Daftar 9 Salon Pengganti Paus Fransiskus, Salah Satunya Kardinal yang Berulang Kali Mengungjungi Gaza
1 jam yang lalu
Bocah Ini Habiskan Uang...
Bocah Ini Habiskan Uang Jajan Bulanan Rp6,4 Juta untuk Pijat Senang, Ayahnya Lapor Polisi
1 jam yang lalu
Dampak Perang Dagang:...
Dampak Perang Dagang: Canton Fair Sepi, Industri Ekspor China Terguncang
1 jam yang lalu
Takut Diserang Rusia,...
Takut Diserang Rusia, Finlandia Bangun Rel Kereta Perang Senilai Rp382 Miliar
2 jam yang lalu
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
2 jam yang lalu
Infografis
Rendang dan Gulai Masuk...
Rendang dan Gulai Masuk Daftar Rebusan Terenak di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved