Ulang Tahun Mendiang Ayahnya, Raja Thailand Ampuni 30.000 Napi

Sabtu, 05 Desember 2020 - 14:57 WIB
loading...
Ulang Tahun Mendiang...
Raja Thailand; Maha Vajiralongkorn (Rama X) dan Ratu Suthida menemui massa pendukung kerajaan di Grand Palace, Bangkok, akhir November 2020. Foto/REUTERS/Athit Perawongmetha
A A A
BANGKOK - Sebanyak 30.000 narapidana (napi) di Thailand telah diampuni, dan 200.000 napi lainnya dikurangi hukumannya. Ampunan ini diberikan oleh Raja Thailand; Maha Vajiralongkorn (Rama X) untuk memperingati hari ulang tahun mendiang Ayahnya; Raja Bhumibol Adulyadej.

Royal Gazette mengumumkan pada hari Jumat bahwa Raja Maha Vajiralongkorn melalui dekrit kerajaan mengumumkan pemberian ampunan dan amnesti secara nasional untuk menandai tanggal lahir mendiang Ayahnya pada hari Sabtu, 5 Desember. (Baca: China Nyalakan 'Matahari Buatan', 10 Kali Lebih Panas dari Matahari Asli )

Mengutip laporan Bangkok Post, wartawan Sorrayuth Suthassanachinda, pemimpin protes kaus merah Nattawut Saikuar dan mantan menteri perdagangan Boonsong Teriyapirom termasuk di antara mereka yang hukumannya dipersingkat.

Sorrayuth dijatuhi hukuman delapan tahun penjara awal tahun ini, setelah seorang rekan dilaporkan gagal mengungkapkan kelebihan pendapatan dari iklan televisi selama program beritanya berlangsung pada awal tahun 2000-an.

Sementara itu, Nattawut dipenjara karena aktivitas politiknya yang mendukung dua mantan perdana menteri, Thaksin dan saudara perempuannya, Yingluck Shinawatra.

Namun, Nattawut masih bisa kembali ke penjara setelah diharapkan dibebaskan sebelum akhir tahun karena dakwaan lain terhadapnya. (Baca juga: Gordon Chang: China Koleksi DNA Dunia dan Alasannya Mengerikan )

Boonsong, mantan menteri perdagangan, mendapat hukuman 48 tahun atas keterlibatannya dalam skandal perdagangan beras selama masa jabatan Yingluck.

Menurut Bangkok Post, Departemen Pemasyarakatan saat ini memiliki 247.557 narapidana yang memenuhi syarat untuk pengurangan hukuman dari total 344.161 narapidana.
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Dua Turis China Berhubungan...
Dua Turis China Berhubungan Intim di Trotoar Thailand pada Siang Bolong, Orang-orang Terkejut
Siapa Noppajit “Meen”...
Siapa Noppajit Meen Somboonsate? Penyapu Jalanan di Bangkok yang Jadi Kaya Raya setelah Viral di TikTok
Ayah Ini Buang Bayinya...
Ayah Ini Buang Bayinya yang Berumur 2 Minggu ke Hutan setelah Istrinya Menolak Bercinta
Jumlah Korban Tewas...
Jumlah Korban Tewas Gempa Myanmar-Thailand Melebihi 1.600 Orang
USGS Prediksi Jumlah...
USGS Prediksi Jumlah Korban Tewas akibat Gempa Myanmar Lebih dari 10.000 Jiwa
Operasi Penyelamatan...
Operasi Penyelamatan Korban Gempa di Bangkok Berlanjut hingga Sabtu Pagi
Gempa 7,7 Skala Richter...
Gempa 7,7 Skala Richter Guncang Myanmar, Ini 3 Fakta tentang Sesar Sagaing
92 Warga Palestina Tewas...
92 Warga Palestina Tewas dalam 2 Hari Terakhir Akibat Serangan Militer Israel
Kapal Terbakar lalu...
Kapal Terbakar lalu Tenggelam gara-gara Penumpang Masak, Hampir 150 Orang Tewas
Rekomendasi
Kenapa Errol Spence...
Kenapa Errol Spence Jr Jagokan Chris Eubank Jr dalam Duel Panas Lawan Conor Benn?
Danareksa Komitmen Dorong...
Danareksa Komitmen Dorong Keberlanjutan Ekosistem Musik Indonesia
Perubahan KUHAP Penting,...
Perubahan KUHAP Penting, Namun Harus Perhatikan Juga Faktor Ini
Berita Terkini
Pemukim Ilegal Israel...
Pemukim Ilegal Israel Serbu Desa Badui di Tepi Barat
1 jam yang lalu
Pertama Kali di Dunia,...
Pertama Kali di Dunia, Robot Humanoid China Ikut Lomba Lari Melawan Manusia, Siapa Pemenangnya?
3 jam yang lalu
7 Kampus Elite AS yang...
7 Kampus Elite AS yang Kehilangan Dana Miliaran Dolar karena Melawan Donald Trump
4 jam yang lalu
Ratusan Mahasiswa Asing...
Ratusan Mahasiswa Asing Berbakat Harus Kehilangan Masa Depan di AS, Ini Alasan Utamanya
5 jam yang lalu
Punya Bakat dan Keahlian...
Punya Bakat dan Keahlian Unik? Arab Saudi Tarik Pemuda Berbakat dengan Paket Bebas Pajak
6 jam yang lalu
189 Aktivis Diadili...
189 Aktivis Diadili di Turki karena Menentang Erdogan
7 jam yang lalu
Infografis
10 Negara Penduduknya...
10 Negara Penduduknya Paling Bahagia di Dunia Tahun 2025
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved