Pemimpin SDF: Milisi Kurdi Suriah akan Sambut Baik Dukungan Israel

Jum'at, 07 Maret 2025 - 20:15 WIB
loading...
Pemimpin SDF: Milisi...
Pemimpin Pasukan Demokratik Suriah (SDF) Mazloum Abdi. Foto/medyanews.net
A A A
DAMASKUS - Pemimpin Pasukan Demokratik Suriah (SDF) Mazloum Abdi menyatakan keterbukaannya terhadap dukungan dari Israel.

Pernyataan tokoh Kurdi itu muncul di tengah perubahan dinamika keamanan di Suriah dan kawasan tersebut.

Dalam wawancara yang ditayangkan pekan ini, jurnalis BBC Jiyar Gol mengemukakan kepada komandan SDF laporan tentang meningkatnya kontak antara milisi Kurdi Suriah dan Israel, yang membuatnya bertanya apakah SDF akan menerima dukungan dari Tel Aviv dalam waktu dekat.

Abdi kemudian mengisyaratkan keterbukaannya terhadap gagasan tersebut, dengan mengatakan, “Jika Israel dapat mencegah serangan terhadap kami dan menghentikan pembunuhan terhadap rakyat kami, kami menyambut baik dan menghargainya."

Dia lebih lanjut menyebut Israel sebagai "kekuatan yang berpengaruh di Amerika Serikat (AS), Barat, dan kawasan (Timur Tengah)."

Tokoh militan Kurdi terkemuka itu menekankan, "Kami menyambut siapa pun di dunia yang dapat membantu mendukung hak-hak kami dan melindungi pencapaian kami."

"Izinkan saya memberikan jawaban umum. Kami menyambut baik dukungan dari siapa pun," pungkas dia.

(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, 14 Orang Tewas, Lebih dari 750 Luka
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
Lagi Asyik Makan di...
Lagi Asyik Makan di Restoran Seoul, Dubes Israel Ketakutan Diteriaki Genosida oleh Aktivis
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
Menteri Zionis Ini Ancam...
Menteri Zionis Ini Ancam Gulingkan Netanyahu Jika Israel Tak Duduki Gaza
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Ledakan Dahsyat di Iran,...
Ledakan Dahsyat di Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Rekomendasi
Kumpulan Rekor Liverpool...
Kumpulan Rekor Liverpool usai Juara Liga Inggris 2024/2025
Rekor! Mohamed Salah...
Rekor! Mohamed Salah Tembus 5 Besar Top Skor Liga Inggris Sepanjang Masa
Arne Slot Cetak Sejarah,...
Arne Slot Cetak Sejarah, Bawa Liverpool Juara di Musim Debut
Berita Terkini
Siapa Lebih Unggul India...
Siapa Lebih Unggul India atau Pakistan dalam Senjata Nuklir?
1 jam yang lalu
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
2 jam yang lalu
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
3 jam yang lalu
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
6 jam yang lalu
Menhan Pakistan: Jihad...
Menhan Pakistan: Jihad Diciptakan oleh Barat
7 jam yang lalu
Ini Penampakan Makam...
Ini Penampakan Makam Paus Fransiskus yang Sederhana
9 jam yang lalu
Infografis
Cegah Gencatan Senjata,...
Cegah Gencatan Senjata, Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved