Ini 7 Negara Sekutu AS dengan Militer Terkuat, Siapa Saja?

Kamis, 13 Juni 2024 - 15:32 WIB
loading...
A A A
Saat ini, Jepang berada di urutan ke-7 dalam pemeringkatan Global Fire Power 2024. Mereka mengungguli banyak negara lain seperti Turki, Pakistan hingga Iran.

4. Italia


Italia adalah sekutu tak tergoyahkan dari Amerika Serikat. Menurut Kedutaan Besar dan Konsulat AS di Italia, negara ini menampung sekitar 30.000 anggota militer Washington.

Tak hanya itu, Italia juga menjadi rumah bagi sekitar lima pangkalan utama Amerika Serikat. Hal ini menjadikannya sebagai pangkalan permanen terbesar kedua di Eropa.

Pada pemeringkatan GFP 2024, Italia bertengger di peringkat 10. Posisi tersebut bisa menjadi bukti kehebatan militer salah satu negara pendiri NATO ini.

5. Prancis


Prancis menjadi salah satu sekutu militer tertua Amerika Serikat. Mereka bahkan sudah berperan memberi bantuan ekonomi dan militer selama Perang Revolusi.

Saat ini, kekuatan militer Prancis juga diakui sebagai salah satu yang terbaik di dunia. Tak hanya dari tentara, namun juga beragam persenjataan canggih yang mumpuni.

6. Australia


Berikutnya ada Australia. Kedua negara telah berperang berdampingan selama lebih dari seratus tahun dalam setiap konflik besar sejak Perang Dunia I.

Pada perkembangannya, kedua negara telah mengambil langkah-langkah tambahan untuk membuka jalan bagi hubungan pertahanan dan keamanan yang lebih erat.

Di antaranya seperti penandatanganan kerja sama strategis, latihan militer gabungan dua tahunan, dan lainnya.

7. Israel


Terlepas dari bantuan para sekutunya, tak bisa dipungkiri bahwa Israel sendiri memang punya militer yang kuat. Sebagai contoh, mereka bahkan memiliki berbagai persenjataan canggih yang diproduksi sendiri.
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.0853 seconds (0.1#10.140)
pixels