Zelensky Tepis Klaim Putin soal Para Teroris Hendak Kabur ke Ukraina

Senin, 25 Maret 2024 - 07:41 WIB
loading...
Zelensky Tepis Klaim...
Presiden Rusia Vladimir Putin klaim para teroris pembantai 137 orang di gedung konser Moskow ditangkap saat hendak kabur ke Ukraina. Namun, Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky membantahnya. Foto/REUTERS
A A A
KYIV - Presiden Rusia Vladimir Putin mengeklaim para teroris yang membantai 137 orang di gedung konser Balai Kota Crocus ditangkap saat mencoba melarikan diri ke Ukraina.

Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky dengan marah menepis klaim Putin.

Gedung tempat orang-orang bersenjata menembaki para penonton konser pada Jumat malam berlokasi di Krasnogorsk, pinggiran Moskow. Gedung itu telah menjadi reruntuhan yang menghitam dan membara pada hari Sabtu.

Zelensky mengatakan tuduhan Moskow sebagai upaya Putin dan para letnannya untuk mengalihkan kesalahan kepada Ukraina sambil memperlakukan rakyat mereka sendiri sebagai “barang yang bisa dibuang.”



“Mereka membakar kota-kota kami—dan mereka mencoba menyalahkan Ukraina,” katanya dalam sebuah pernyataan.

"Mereka menyiksa dan memperkosa warga kami—dan mereka menyalahkan mereka (warga Ukraina). Mereka mengusir ratusan ribu teroris mereka ke sini untuk melawan kami di tanah Ukraina, dan mereka tidak peduli dengan apa yang terjadi di negara mereka sendiri," lanjut Zelensky, seperti dikutip AFP, Senin (25/3/2024).

Pasukan Rusia telah menangkap 11 orang, termasuk empat tersangka teroris.

Afiliasi kelompok ISIS di Afghanistan mengaku bertanggung jawab atas penembakan massal yang mengerikan tersebut.

Putin tidak menyebut ISIS dalam pidatonya, dan Kyiv menuduhnya dan politisi Rusia lainnya secara keliru mengkaitkan Ukraina dengan serangan tersebut untuk memicu semangat perang Rusia di Ukraina, yang baru-baru ini memasuki tahun ketiga.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Emir Qatar Tiba di Moskow,...
Emir Qatar Tiba di Moskow, Bertemu Putin Bahas Ukraina dan Timur Tengah
Qatar Siap Menengahi...
Qatar Siap Menengahi Konflik Rusia dan Ukraina
Profil Olena Zelenska,...
Profil Olena Zelenska, Sosok Cantik Istri Presiden Ukraina Volodymyr Zelensky
Ukraina Mengarak 2 Tawanan...
Ukraina Mengarak 2 Tawanan Perang China Pendukung Rusia, Ini Respons Beijing
Siapa Daniel Sazonov?...
Siapa Daniel Sazonov? Wali Kota Terpilih Helsinki yang Memiliki Akar Rusia baik Darah dan Ideologi
4 Alasan Rusia Sangat...
4 Alasan Rusia Sangat Percaya dengan Donald Trump, Salah Satunya Mengakui Kesalahan di Masa Lalu
5 Fakta Arab Saudi Mediasi...
5 Fakta Arab Saudi Mediasi Perundingan Amerika Serikat dan Rusia untuk Akhiri Perang Ukraina
Rudal China Bisa Tenggelamkan...
Rudal China Bisa Tenggelamkan Seluruh Armada Kapal Induk AS Hanya dalam 20 Menit
Terkunci saat Siram...
Terkunci saat Siram Tanaman, Perempuan Ini Terjebak di Balkon Apartemen 2 Hari
Rekomendasi
Layanan Kripto Global...
Layanan Kripto Global Terdampak Gangguan AWS, Indodax Tetap Aman
Hingga Akhir Maret 2025,...
Hingga Akhir Maret 2025, MUF Catatkan Pembiayaan Baru Rp5,7 Triliun
Bukti Terkuat Adanya...
Bukti Terkuat Adanya Kehidupan di Luar Bumi Ditemukan
Berita Terkini
Emir Qatar Tiba di Moskow,...
Emir Qatar Tiba di Moskow, Bertemu Putin Bahas Ukraina dan Timur Tengah
5 jam yang lalu
Uni Eropa Tegaskan Barat...
Uni Eropa Tegaskan Barat Tidak Ada Lagi, AS Bukan Mitra Terpenting
6 jam yang lalu
Balas Perang Tarif Trump,...
Balas Perang Tarif Trump, Presiden China Xi Jinping Galang Kekuatan di ASEAN
6 jam yang lalu
Eks Pejabat Mossad Ungkap...
Eks Pejabat Mossad Ungkap Netanyahu akan Dipaksa Terima Gencatan Senjata Tahap Kedua
7 jam yang lalu
AS Mulai Tarik Pasukan...
AS Mulai Tarik Pasukan dari Pangkalan Utama di Dekat Ladang Gas Terbesar Suriah
7 jam yang lalu
Qatar Siap Menengahi...
Qatar Siap Menengahi Konflik Rusia dan Ukraina
9 jam yang lalu
Infografis
Trump Bela Putin, Tepis...
Trump Bela Putin, Tepis Klaim Rusia Tolak Gencatan Senjata
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved