5 Negara Muslim yang Pernah Berperang dengan Prancis

Jum'at, 22 Maret 2024 - 17:07 WIB
loading...
5 Negara Muslim yang...
Tentara Prancis dari Batalyon 7 Pemburu Alpine mengambil bagian dalam latihan NATO di Tapa, Estonia, 19 Maret 2022. Foto/REUTERS/Benoit Tessier
A A A
PARIS - Sedikitnya ada lima negara Muslim yang pernah berperang dengan Prancis. Salah satunya adalah Aljazair.

Sejarah mencatat Prancis pernah memiliki era kejayaannya sendiri. Dulunya, mereka dikenal mempunyai kekuatan militer yang disegani dunia.

Pada riwayatnya, Prancis sendiri sudah banyak terlibat perang dengan negara-negara atau kelompok bersenjata lain.

Beberapa kali, mereka juga pernah berperang dengan negara Muslim. Berikut beberapa di antaranya sebagaimana dihimpun dari berbagai sumber, Jumat (22/3/2024).

Negara Muslim yang Pernah Berperang dengan Prancis

1. Aljazair


Aljazair pernah berada dalam kekuasaan kolonial Prancis selama kurang lebih 132 tahun. Kondisi tersebut mulai berlangsung sejak 1830, tepatnya ketika Prancis menginvasi ibu kota Aljir.

Pada perjuangan merebut kemerdekaan, pejuang Aljazair pernah terlibat pertempuran besar dengan Prancis. Berlangsung pada kurun 1954-1962, perang ini biasa dikenal sebagai Algerian War hingga Perang Kemerdekaan Aljazair.

Mengutip StudySmarter, Perang Kemerdekaan Aljazair diprakarsai oleh Front de Liberation Nationale (FLN).
Perang ini banyak dikatakan menjadi salah satu yang paling kejam di era anti-kolonial karena penggunaan penyiksaan dan kekerasan yang berlebihan.

Perang Kemerdekaan Aljazair diakhiri dengan penandatangan Perjanjian Evian pada Maret 1962. Sekitar Juli 1962, Aljazair mengadakan referendum untuk menyerukan kemerdekaannya.

2. Irak


Prancis pernah bergabung dengan koalisi negara di dunia melawan Irak. Adapun terbentuknya koalisi tersebut didasari tindakan Irak yang melakukan aneksasi terhadap Kuwait selama kampanye militer singkat 1990.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Indonesia Sedang Menanti...
Indonesia Sedang Menanti Jet Tempur Rafale, tapi Digoda Boeing dengan F-15EX
Siapa Hafsa Rizqi? Coach...
Siapa Hafsa Rizqi? Coach Poligami Ternama yang Mengajarkan Perempuan untuk Membebaskan Diri dari Rasa Sakit Hati
Mantan Penasihat Trump...
Mantan Penasihat Trump Sebut Perang Dunia III Mungkin Sudah Dimulai, Ini 5 Indikatornya
AS Mulai Tarik Pasukan...
AS Mulai Tarik Pasukan dari Pangkalan Utama di Dekat Ladang Gas Terbesar Suriah
5 Sistem Perang Elektronik...
5 Sistem Perang Elektronik Rusia Terbaik Ubah Senjata Canggih NATO Jadi Besi Rongsokan
Bersitegang, Aljazair...
Bersitegang, Aljazair Usir 12 Pejabat Prancis
Presiden Prancis Akan...
Presiden Prancis Akan Akui Negara Palestina, Putra PM Israel: Persetan Denganmu!
Paus Fransiskus Meninggal...
Paus Fransiskus Meninggal Dunia, Para Pemimpin Dunia Sampaikan Belasungkawa
Kenapa Pope Dipanggil...
Kenapa Pope Dipanggil Paus di Indonesia? Simak Fakta Menarik yang Jarang Diketahui
Rekomendasi
It’s Family Time!...
It’s Family Time! Chilling Setelah Beraktivitas, Nonton Deretan Film Blockbuster Di Big Movies Platinum GTV!
Anggota DPRD Dilecehkan,...
Anggota DPRD Dilecehkan, Ratusan Kader Gerinda di Banggai Desak Pelaku Persekusi Diadili
Prof Niam Berharap Semangat...
Prof Ni'am Berharap Semangat Perdamaian yang Disuarakan Paus Fransiskus Terus Dilanjutkan
Berita Terkini
Paus Fransiskus Wafat...
Paus Fransiskus Wafat usai Sampaikan Pidato Terakhir Serukan Diakhirinya Perang di Gaza
1 jam yang lalu
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
4 jam yang lalu
Dunia Berduka, Lonceng...
Dunia Berduka, Lonceng Gereja-gereja Berdentang untuk Paus Fransiskus
5 jam yang lalu
Para Pemimpin Timur...
Para Pemimpin Timur Tengah Ungkap Duka Mendalam atas Wafatnya Paus Fransiskus
5 jam yang lalu
Pemukim Israel Culik...
Pemukim Israel Culik 2 Anak Palestina, Mengikat Mereka di Pohon hingga Pingsan
6 jam yang lalu
Benarkah Perusahaan...
Benarkah Perusahaan Satelit China Dukung Houthi Yaman Perangi AS?
7 jam yang lalu
Infografis
Negara NATO yang Halangi...
Negara NATO yang Halangi Kemenangan Israel dari Palestina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved