Profil Algojo Arab Saudi Saad al-Beshi: Sehari Penggal 7 Orang, Penonton Pingsan

Senin, 04 Maret 2024 - 09:18 WIB
loading...
Profil Algojo Arab Saudi...
Muhammad Saad al-Beshi, algojo Kerajaan Arab Saudi yang memenggal para terpidana mati. Foto/via Mail Online
A A A
RIYADH - Muhammad Saad al-Beshi adalah algojo terkemuka di Kerajaan Arab Saudi. Sosoknya menarik perhatian setelah kerajaan mengeksekusi tujuh pria dalam sehari pada Selasa pekan lalu atas tuduhan makar dan mendanai teroris.

Sebagai algojo terkemuka, al-Beshi berwajah sangar dan jarang tersenyum. Namun, siapa sangka bahwa dia pernah gugup ketika pertama kali bekerja memenggal leher para terpidana mati.

Pada 2003, al-Beshi, pernah memenggal tujuh orang dalam sehari.

“Tidak masalah bagi saya: Dua, empat, 10- Selama saya melakukan kehendak Tuhan, tidak masalah berapa banyak orang yang saya eksekusi,” katanya kepada surat kabar Okaz dalam sebuah wawancara.



Dia mulai bekerja di sebuah penjara di Taif, di mana tugasnya adalah memborgol dan menutup mata para tahanan sebelum dieksekusi.

“Karena latar belakang ini, saya mengembangkan keinginan untuk menjadi algojo,” katanya.

Dia melamar pekerjaan itu dan diterima.

Pekerjaan pertamanya datang pada tahun 1998 di Jeddah. “Penjahat diikat dan ditutup matanya. Dengan satu pukulan pedang saya memenggal kepalanya. Benda itu berguling beberapa meter jauhnya.”

Tentu saja dia gugup, katanya, karena banyak orang yang menonton, tapi sekarang demam panggung sudah tidak ada lagi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
7 Fakta Imam Masjidilharam...
7 Fakta Imam Masjidilharam As Sudais, Sosok yang Buat Pernyataan Kontroversial soal Gaza
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
5 Fakta Fahda binti...
5 Fakta Fahda binti Falah, Istri Raja Salman dan Ibu dari Putra Mahkota Arab Saudi
Kasus Pencucian Uang...
Kasus Pencucian Uang Rp285,9 T, Hukuman Bui Seumur Hidup Miliarder Truong My Lan Dipangkas Jadi 30 Tahun
3 Kebijakan Putra Mahkota...
3 Kebijakan Putra Mahkota Mohammed bin Salman yang Mengubah Wajah Arab Saudi
Dulu Menentang, Sekarang...
Dulu Menentang, Sekarang Arab Saudi Dukung Kesepakatan Nuklir Iran-AS, Mengapa?
Punya Bakat dan Keahlian...
Punya Bakat dan Keahlian Unik? Arab Saudi Tarik Pemuda Berbakat dengan Paket Bebas Pajak
Gempa M 6,2 Guncang...
Gempa M 6,2 Guncang Istanbul, Orang-Orang Berlarian Keluar Gedung
Biodata Haitham bin...
Biodata Haitham bin Tariq: Sultan Oman, Diplomat Ulung Lulusan Oxford
Rekomendasi
Gelar Reses, Legislator...
Gelar Reses, Legislator Perindo Laurensius Tampubolon Berjuang Maksimal Wujudkan Aspirasi Masyarakat Bengkalis
Buka Peluang Impor Barang...
Buka Peluang Impor Barang China Mulai dengan Rp5 Juta
Cedera, Leo Rolly Mundur...
Cedera, Leo Rolly Mundur dari Skuad Indonesia di Piala Sudirman 2025
Berita Terkini
Mesir Hancurkan Masjid...
Mesir Hancurkan Masjid Mahmoud Pasha Al-Falaky yang Bersejarah di Kairo, Picu Kecaman
1 jam yang lalu
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
1 jam yang lalu
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
2 jam yang lalu
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
3 jam yang lalu
26 Turis Hindu Dibantai...
26 Turis Hindu Dibantai di 'Mini Swiss' Kashmir, Ini Reaksi Dunia
3 jam yang lalu
Tegang di Langit Indo-Pasifik,...
Tegang di Langit Indo-Pasifik, Jet Tempur China Kejar Pesawat AS Dekat Kapal Induk
5 jam yang lalu
Infografis
Pendapatan Arab Saudi...
Pendapatan Arab Saudi dari Pelaksanaan Haji Rp248,2 Triliun Per Tahun
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved