Serangan Drone Tewaskan 3 Tentara AS dan Lukai 34 Lainnya, Ini Reaksi Amerika dan Israel

Senin, 29 Januari 2024 - 07:33 WIB
loading...
A A A
"Serangan kurang ajar terhadap Amerika Serikat ini merupakan konsekuensi mengerikan dan tragis dari kelemahan Joe Biden," paparnya.

Menteri Pertahanan AS Lloyd Austin


Bos Pentagon ini menyalahkan kelompok milisi yang didukung Iran.

“Milisi yang didukung Iran bertanggung jawab atas serangan yang terus berlanjut terhadap pasukan AS, dan kami akan merespons pada waktu dan tempat yang kami pilih," katanya.

Pemimpin Senat Partai Republik AS Mitch Mcconnell

Politisi ini menyebut insiden tragis di Yordania sebagai kegagalan pemerintah Biden.

“Tadi malam, akibat dari kegagalan dalam menghalangi musuh-musuh Amerika sekali lagi diukur dengan nyawa orang Amerika. Kita tidak bisa terus-terusan menanggapi agresi kekerasan ini dengan keragu-raguan dan tindakan setengah-setengah," katanya.

"Seluruh dunia kini mengamati tanda-tanda bahwa presiden akhirnya akan menyerah. siap menggunakan kekuatan Amerika untuk memaksa Iran mengubah perilakunya. Musuh-musuh kita semakin berani," paparnya.

Pemimpin Senat Partai Demokrat AS Chuck Schumer


Politisi ini menuntut pertanggungjawaban para pelaku.

“Kami berduka atas kematian tiga anggota militer yang tewas akibat serangan pesawat tak berawak di Yordania dari kelompok militan yang didukung Iran," katanya.

"Kami semua berdoa untuk keselamatan dan pemulihan puluhan orang yang terluka. Hati saya bersama keluarga mereka yang terbunuh dan terluka. Kita harus berupaya meminta pertanggungjawaban mereka yang bertanggung jawab."
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Presiden Kolombia Bandingkan...
Presiden Kolombia Bandingkan Kesulitan Warga Palestina dengan Penderitaan Yesus Kristus
Rusia dan China Bahas...
Rusia dan China Bahas Jaminan untuk Kesepakatan Nuklir Iran dengan AS
Turki Hancurkan Terowongan...
Turki Hancurkan Terowongan 121 Km di Suriah Utara sejak Januari
Trump Ancam AS akan...
Trump Ancam AS akan Mundur jika Perundingan Ukraina menjadi Sangat Sulit
Pemimpin Houthi: Israel...
Pemimpin Houthi: Israel Didukung AS Peras Palestina Bebaskan Tawanan tanpa Kompensasi
Perang Dagang, China...
Perang Dagang, China Ganti Minyak Mentah AS dengan Minyak Kanada
9 Pesawat Militer AS...
9 Pesawat Militer AS Kirim Bom Penghancur Bunker ke Israel, Persiapan Serang Iran?
Trump Ingatkan Rusia-Ukraina...
Trump Ingatkan Rusia-Ukraina jika Perundingan Damai Terus Buntu
Horor! Mesin Pesawat...
Horor! Mesin Pesawat Boeing 737-800 Bawa 159 Orang Terbakar di Udara
Rekomendasi
Sejarah Perkembangan...
Sejarah Perkembangan Malang, dari Kota Perkebunan hingga Pusat Bisnis Era Belanda
Stadion Delta Sidoarjo...
Stadion Delta Sidoarjo Ditunjuk Jadi Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Jetour G700 dan G900:...
Jetour G700 dan G900: SUV Off-Road Premium Siap Mengguncang Shanghai Auto Show 2025!
Berita Terkini
Siapa Mohammed Ramadan?...
Siapa Mohammed Ramadan? Bintang Mesir yang Picu Kontroversi karena Mengenakan Kostum Tari Perut Ala Firaun
45 menit yang lalu
Presiden Kolombia Bandingkan...
Presiden Kolombia Bandingkan Kesulitan Warga Palestina dengan Penderitaan Yesus Kristus
1 jam yang lalu
Hizbullah Peringatkan...
Hizbullah Peringatkan Israel: Waktu Tidak Tak Terbatas!
2 jam yang lalu
Rusia dan China Bahas...
Rusia dan China Bahas Jaminan untuk Kesepakatan Nuklir Iran dengan AS
3 jam yang lalu
128.000 Warga Israel...
128.000 Warga Israel Teken Petisi Dukung Penghentian Genosida di Gaza
4 jam yang lalu
Turki Hancurkan Terowongan...
Turki Hancurkan Terowongan 121 Km di Suriah Utara sejak Januari
5 jam yang lalu
Infografis
4 Tentara Wanita Israel...
4 Tentara Wanita Israel yang Dibebaskan Tersenyum dan Lambaikan Tangan ke Warga Gaza
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved