Banjir di Sudan Semakin Parah, Sebanyak 4.000 Rumah Hancur

Selasa, 11 Agustus 2020 - 22:01 WIB
loading...
Banjir di Sudan Semakin...
Seorang wanita berada di daerah banjir di Khartoum, Sudan, 3 Agustus 2020. Foto/Anadolu
A A A
KHARTOUM - Sebanyak 20 orang tewas dan 13 orang lainnya terluka akibat hujan deras dan banjir di berbagai kota di Sudan .

Hujan lebat biasa menerjang Sudan antara Juni dan Oktober setiap tahun. Pekan ini, negara itu mengalami hujan lebat.

“Sebanyak 21 orang tewas dan 13 orang lainnya terluka saat 3.945 rumah hancur atau rusak parah,” papar pernyataan Badan Pertahanan Sipil Sudan.

Kantor berita Sudan (SUNA) juga melaporkan bahwa pertahanan sipil telah mengirim bantuan melalui helikopter untuk 2.000 pekerja di tambang emas di bagian timur negara itu.

Tim bantuan juga mengirim bantuan makanan dan medis, termasuk antibiotik dan obat pada para korban banjir. (Baca Juga: Israel Tutup Perlintasan Gaza Usai Palestina Luncurkan Balon Pembakar)

Pekan lalu, Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) memperingatkan lebih dari 50.000 orang akan terpengaruh oleh banjir tersebut. (Baca Infografis: Menilik Kemampuan 3 Jet Tempur Eropa, Dua Masuk Radar Indonesia)

Bencana banjir itu membuat negara tersebut semakin menderita saat wabah corona masih tak terkendali di negara itu. (Lihat Video: Gumpalan Awan Berbentuk Gelombang Tsunami Hebohkan Warga Aceh)
(sya)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Jakarta Masuk Puncak...
Jakarta Masuk Puncak Daftar Kota Dunia yang Akan Hadapi Banjir Dahsyat
Pesawat Militer Sudan...
Pesawat Militer Sudan Jatuh di Tengah Perang Saudara, 10 Orang Tewas
Perang Saudara Sudan...
Perang Saudara Sudan Pecah di Pasar yang Ramai, 54 Tewas, 158 Terluka
Pesawat Bawa 21 Orang...
Pesawat Bawa 21 Orang Jatuh di Sudan Selatan, Hanya 1 yang Selamat
Tumpukan Senjata Uni...
Tumpukan Senjata Uni Emirat Arab Ditemukan di Gudang Sudan
Belum Pernah Terjadi...
Belum Pernah Terjadi Sebelumnya, Hujan Lebat Melanda Makkah dan Madinah
7 Negara yang Menghukum...
7 Negara yang Menghukum Mati Pelaku LGBT
Siapa Raja Filipe? Pemimpin...
Siapa Raja Filipe? Pemimpin Spanyol yang Dilempari Lumpur dan Diteriaki Pembunuh, tapi Tak Lari dan Memeluk Warga
Banjir Bandang Mengerikan...
Banjir Bandang Mengerikan Tewaskan 158 Orang di Spanyol, Pemerintah Dikecam karena Lamban
Rekomendasi
Mobil Dinas Dipakai...
Mobil Dinas Dipakai Mudik Lebaran, Ini Sanksinya
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Kisah Hikmah : Nilai...
Kisah Hikmah : Nilai Umur Manusia di Bulan Ramadan
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
23 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
Pemain Termahal di Asia...
Pemain Termahal di Asia Tenggara 2025, Indonesia Mendominasi
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved