Bagaimana Mossad Melakukan Pembunuhan terhadap Pemimpin Hamas?

Minggu, 07 Januari 2024 - 20:20 WIB
loading...
Bagaimana Mossad Melakukan...
Mossad kerap melakukan operasi pembunuhan terhadap pemimpin Hamas. Foto/Reuters
A A A
GAZA - Badan intelijen Israel, Mossad , memiliki ciri khusus dalam melaksanakan pembunuhan terhadap para pemimpin Hamas. Strategi itu dilakukan baik secara terang-terangan atau pun rahasia untuk memburu para pemimpin Hamas.

Menurut jurnalis investigasi Israel Ronen Bergman, yang merupakan salah satu pakar intelijen Israel terkemuka dan penulis buku Rise and Kill First, pembunuhan al-Batsh memiliki ciri-ciri operasi Mossad.

“Banyak operasi Mossad lainnya sebelumnya dan dilakukan sebagai operasi pembunuhan yang bersih dan profesional jauh dari Israel, menunjukkan keterlibatan Mossad,” kata Bergman kepada Al Jazeera.

Bagaimana Mossad Melakukan Pembunuhan terhadap Pemimpin Hamas?

1. Identifikasi Sasaran

Bagaimana Mossad Melakukan Pembunuhan terhadap Pemimpin Hamas?

Foto/Reuters

Melansir Al Jazeera, mengidentifikasi target pembunuhan oleh intelijen Israel biasanya dilakukan melalui beberapa langkah institusional dan organisasi di dalam Mossad, komunitas intelijen Israel yang lebih luas, dan kepemimpinan politik.

Terkadang targetnya diidentifikasi oleh dinas domestik dan militer Israel lainnya.

Sumber Al Jazeera mengatakan kepada Al Jazeera bahwa komunikasi Hamas antara Gaza, Istanbul (Turki) dan Beirut (Lebanon) diawasi secara ketat oleh jaringan intelijen Israel. Dengan demikian, seleksi awal al-Batsh bisa saja dilakukan melalui jalur-jalur ini.


2. Eksekusi Pembunuhan

Bagaimana Mossad Melakukan Pembunuhan terhadap Pemimpin Hamas?

Foto/Reuters

Setelah unit khusus Mossad menyelesaikan berkasnya mengenai target tersebut, mereka akan membawa temuannya ke kepala Komite Badan Intelijen, yang terdiri dari para pemimpin organisasi intelijen Israel dan dikenal dengan akronim Ibrani, VARASH, atau Vaadan Rashei Ha-sherutim.

VARASH hanya akan membahas jalannya operasi dan memberikan masukan serta saran.

Namun, pihaknya tidak memiliki kewenangan hukum untuk menyetujui suatu operasi.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Ledakan Dahsyat Pelabuhan...
Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Tewaskan 40 Orang dan 1.242 Luka, Ini Respons Khamenei
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
Ledakan Dahsyat Guncang...
Ledakan Dahsyat Guncang Pelabuhan Iran, 14 Orang Tewas, Lebih dari 750 Luka
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya...
Houthi Klaim Rudal Hipersoniknya Serang Pangkalan Jet Tempur Siluman F-35 Israel
Lagi Asyik Makan di...
Lagi Asyik Makan di Restoran Seoul, Dubes Israel Ketakutan Diteriaki Genosida oleh Aktivis
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Israel Makin Brutal!...
Israel Makin Brutal! Korban Tewas Warga Gaza Tembus 52.200 Orang
Rekomendasi
Seru! Pemain Gober Parijs...
Seru! Pemain Gober Parijs Van Java Nobar Trailer Bersama Fans di Bandung
Kenalkan 3 Model Konsep,...
Kenalkan 3 Model Konsep, Jeep Janji Akan Masuk Dapur Produksi
3 Ciri Rumah Terbaik...
3 Ciri Rumah Terbaik Menurut Syariat, Apa Saja?
Berita Terkini
Ledakan Dahsyat Pelabuhan...
Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Tewaskan 40 Orang dan 1.242 Luka, Ini Respons Khamenei
1 jam yang lalu
Arab Saudi dan Qatar...
Arab Saudi dan Qatar Umumkan Akan Lunasi Utang Suriah Rp252,8 Miliar
1 jam yang lalu
Citra Satelit Ungkap...
Citra Satelit Ungkap Kemajuan Mencengangkan Proyek NEOM Mohammed bin Salman Senilai Rp8.418 Triliun
1 jam yang lalu
Di Ambang Perang dengan...
Di Ambang Perang dengan Pakistan, Kapal Perang India Tembakkan Rudal BrahMos
2 jam yang lalu
Terkonfirmasi! Kim Jong-un...
Terkonfirmasi! Kim Jong-un Kerahkan Tentara Korut ke Rusia untuk Perang Melawan Ukraina
3 jam yang lalu
Seteru Memanas, Menteri...
Seteru Memanas, Menteri Pakistan Ancam Serang India dengan Senjata Nuklir
3 jam yang lalu
Infografis
5 Negara Calon Pemimpin...
5 Negara Calon Pemimpin Baru NATO, Salah Satunya Turki
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved