7 Fakta Pasukan Storm-Z, Tentara yang Dikerahkan Rusia ke Medan Perang Ukraina

Rabu, 04 Oktober 2023 - 20:55 WIB
loading...
7 Fakta Pasukan Storm-Z,...
Rusia telah mengerahkan pasukan Storm-Z, sebuah batalion narapidana, ke garis depan di Ukraina. Foto/REUTERS
A A A
MOSKOW - Rusia telah mengerahkan pasukan Storm-Z ke garis terdepan wilayah perang di Ukraina. Pengerahan pasukan tersebut itu diungkap Reuters, Selasa (3/10/2023).

Organisasi independen di Rusia yang mengawasi perang Rusia-Ukraina, Conflict Intelligence Team, berpendapat Storm-Z hanya digunakan sebagai pasukan buangan. Maka tak heran jika posisinya dijadikan serdadu garis terdepan dengan resiko paling besar.



7 Fakta tentang Pasukan Storm-Z Rusia

1. Terdiri dari Narapidana dan Tentara yang Langgar Aturan


Pasukan Strom-Z dibentuk dan berisikan para narapidana yang direkrut jadi tentara dengan dijanjikan kebebasan setelah mengikuti peperangan di Ukraina.

Dari beberapa narasumber yang diwawancarai Reuters, salah seorang petempur Storm-Z mengatakan dia dihukum karena pencurian dan kemudian direkrut dari penjara.

Selain terdiri dari narapidana, pasukan Storm-Z juga terdiri dari tentara yang ketahuan mabuk, tentara pembangkang atau tentara nakal yang melanggar aturan.

2. Pasukan Storm-Z Dijadikan Umpan Perang


Pasukan Storm-Z dikirim ke garis depan di Ukraina pada tahun 2023 saat perang Rusia dan Ukraina sedang berkecamuk.

"Tentara dari Pasukan Storm-Z, mereka hanya daging (umpan)," kata seorang prajurit dari satuan tentara nomor 40318 yang dikirim ke Bakhmut pada Mei dan Juni 2023.

3. Tidak Diberi Perawatan Medis saat Terluka di Medan Perang


Informasi mengenai Pasukan Storm-Z diungkap oleh 13 orang narasumber, lima di antaranya adalah anggota pasukan unit tersebut.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putin Klaim Rusia Rebut...
Putin Klaim Rusia Rebut Kembali Kursk dari Tentara Ukraina
Trump dan Zelensky Bertemu...
Trump dan Zelensky Bertemu selama 15 Menit di Sela-sela Pemakaman Paus Fransikus
Jenderal Rusia Tewas...
Jenderal Rusia Tewas dalam Ledakan Bom Mobil, Kremlin Tebar Ancaman
Iran dan Rusia Sepakati...
Iran dan Rusia Sepakati Pasokan Gas 55 Bcm dan Pendanaan Energi Nuklir
Krimea Masuk Wilayah...
Krimea Masuk Wilayah Ukraina atau Rusia? Sejarah Panjang Sejak Era Ottoman hingga Kini
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
Trump Tegur Putin usai...
Trump Tegur Putin usai Rudal Rusia Tewaskan 12 Warga Ukraina: 'Vladimir, Stop!'
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
3 Negara yang Tidak...
3 Negara yang Tidak Hadir di Pemakaman Paus Fransiskus
Rekomendasi
Muhammadiyah Dukung...
Muhammadiyah Dukung Polres Pelabuhan Tanjung Priok Jaga Kamtibmas dan Giat Keagamaan
Gelar Retreat untuk...
Gelar Retreat untuk Pejabat Pemprov Jatim di Pusdik Arhanud, Khofifah: Bangun Sinergi OPD
Hadiri Pelantikan Pengurus...
Hadiri Pelantikan Pengurus Partai Hanura, Sekjen Perindo: Kita Punya DNA yang Sama
Berita Terkini
Putin Klaim Rusia Rebut...
Putin Klaim Rusia Rebut Kembali Kursk dari Tentara Ukraina
2 jam yang lalu
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
3 jam yang lalu
Trump dan Zelensky Bertemu...
Trump dan Zelensky Bertemu selama 15 Menit di Sela-sela Pemakaman Paus Fransikus
4 jam yang lalu
Ledakan Besar Guncang...
Ledakan Besar Guncang Pelabuhan Bandar Abbas di Iran, Apakah Mossad Terlibat?
5 jam yang lalu
3 Negara yang Tak Hadiri...
3 Negara yang Tak Hadiri Pemakaman Paus Fransiskus, Mana Saja Itu?
6 jam yang lalu
Jenderal Rusia Tewas...
Jenderal Rusia Tewas dalam Ledakan Bom Mobil, Kremlin Tebar Ancaman
7 jam yang lalu
Infografis
2 Negara NATO akan Kirim...
2 Negara NATO akan Kirim Jet Tempur dan Kapal Perang ke Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved