Bill Clinton Terseret Kasus Skandal Budak Seks Epstein

Sabtu, 01 Agustus 2020 - 05:12 WIB
loading...
Bill Clinton Terseret...
Mantan presiden Amerika Serikat Bill Clinton. Foto/REUTERS
A A A
NEW YORK CITY - Mantan Presiden Amerika Serikat (AS) Bill Clinton menjadi tamu di pulau pribadi Jeffrey Epstein di Karibia. Di pulau pribadi itulah pesta seks yang melibatkan gadis-gadis di bawah umur berlangsung.

Bill Clinton ikut teseret dalam kasus perbudakan seksual Epstein setelah namanya muncul dalam dokumen pengadilan AS yang menyidangkan kasus tersebut.

Dokumen itu bersumber dari kesaksian seorang penuduh Epstein. Dokumen dibuka pada hari Kamis malam waktu setempat.

Virginia Giuffre—yang juga menuduh mantan rekan dekat Epstein; Ghislaine Maxwell, menyalahgunakannya—mengatakan kepada pengacara pada tahun 2011 bahwa Bill Clinton mengunjungi Pulau St James milik Epstein bersama Maxwell, dirinya dan dua gadis di bawah umur asal New York.

Dia menambahkan bahwa Clinton tinggal di kediaman pribadi Epstein di pulau itu, di mana pesta seks liar adalah hal konstan yang terjadi.

Giuffre ingat bahwa pada saat itu dia terkejut melihat mantan presiden AS ada di pulau itu. (Baca: Kasus Budak Seks Epstein, FBI Tangkap Ghislaine Maxwell )

"Saya ingat bertanya kepada Jeffrey apa yang Bill Clinton lakukan di sini, dan dia menertawakannya dan berkata dia berutang budi pada saya," kata Giuffre menirukan ucapan Epstein.

“Dia tidak pernah memberi tahu saya apa yang mereka sukai. Saya tidak pernah tahu. Saya tidak tahu apakah dia serius. Itu hanya lelucon," katanya.

Giuffre mengatakan Clinton juga melakukan perjalanan dengan pesawat pribadi Epstein dan mencatat bagaimana orang-orang terkenal lainnya, termasuk wakil presiden Clinton, Al Gore, dan para model-model seperti Naomi Campbell dan Heidi Klum juga pernah berada di pesawat tersebut.

"Hampir semua orang akan terbang di pesawatnya. Tidak pernah rutin ditetapkan yang akan datang dan pergi. Itu adalah masuknya orang di pesawat Jeffrey," kata Giuffre dalam dokumen pengadilan, yang dilansir New York Post, Jumat (31/7/2020).
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
AS Butuh Rp15.919 Triliun...
AS Butuh Rp15.919 Triliun untuk Memodernisasi Senjata Nuklirnya
Trump Ingatkan Netanyahu:...
Trump Ingatkan Netanyahu: Baik-baiklah kepada Warga Gaza yang Menderita
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
Ukraina Tekan Italia...
Ukraina Tekan Italia Gelar KTT di Sela-sela Pemakaman Paus Fransiskus
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang Perusak Berbobot 5 Ribu Ton
Presiden Filipina Marcos...
Presiden Filipina Marcos Jr Teken UU Pemakaman Islam, RS Dilarang Tahan Jenazah Muslim
Rekomendasi
Okezone Gelar Fun Futsal,...
Okezone Gelar Fun Futsal, Jadi Ajang Mempererat Tali Silaturahim
Mendagri Tito Buka Peluang...
Mendagri Tito Buka Peluang Revisi UU Ormas, Evaluasi Transparansi Keuangan
Heboh Pak Camat Padang...
Heboh Pak Camat Padang Selatan Digerebek Istri dan Warga, Diduga Berselingkuh dengan Staf
Berita Terkini
Viral, Profesor Ini...
Viral, Profesor Ini Gunakan Drone untuk Cegah Mahasiswa Menyontek Selama Ujian
23 menit yang lalu
Apa Sebenarnya Tugas...
Apa Sebenarnya Tugas Seorang Paus di Negara Terkecil di Dunia? Ternyata Ada 7
1 jam yang lalu
Presiden Palestina Mahmoud...
Presiden Palestina Mahmoud Abbas Tunjuk Calon Penggantinya setelah Berkuasa 21 Tahun
1 jam yang lalu
Gulingkan Assad, Ahmed...
Gulingkan Assad, Ahmed al-Sharaa Ingin Suriah Normalisasi Hubungan dengan Israel
2 jam yang lalu
Terancam Perang dengan...
Terancam Perang dengan India, Pakistan Siap Investigasi Netral Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
3 jam yang lalu
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
4 jam yang lalu
Infografis
6 Artis Indonesia Ditangkap...
6 Artis Indonesia Ditangkap Terkait Kasus Narkoba Sepanjang 2024
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved