5 Negara di Eropa yang Pernah Bakar Alquran secara Terbuka

Rabu, 05 Juli 2023 - 15:33 WIB
loading...
5 Negara di Eropa yang...
Insiden pembakaran Alquran di Swedia dan banyak negara Eropa lainnya memicu protes di berbagai negara Muslim. Foto/Reuters
A A A
LONDON - Dengan dalih kebebasan berekspresi, banyak aktivis anti-Islam di negara-negara di Eropa kerap melakukan insiden pembakaran Alquran . Namun, insiden tersebut memicu banyak kecaman dan protes dari negara-negara Muslim.

Berikut adalah 5 negara di Eropa yang pernah mengalami insiden pembakaran Alquran secara terbuka.

1. Denmark

5 Negara di Eropa yang Pernah Bakar Alquran secara Terbuka

Foto/Reuters

Politikus Swedia Rasmus Paludan membakar Alquran di bawah perlindungan polisi di Kopenhagen, Denmark pada 2019.

Denmark memperbolehkan pembakaran Alquran sejak 2017. Biasanya, insiden pembakaran Alquran kerap dilakukan oleh Partai Stram Kurs yang berhaluan sayap kanan.


2. Norwegia

5 Negara di Eropa yang Pernah Bakar Alquran secara Terbuka

Foto/gulftoday

Sejak Lars Thorsen menjadi pemimpin kelompok Hentikan Islamisasi Norwegia pada 2019, kelompok tersebut telah berulang kali membakar Alquran pada aksi unjuk rasa mereka di Norwegia. Kelompok ini juga merobek dan meludahi Alquran dan menyeretnya dengan tali seperti anjing.

3. Swedia

5 Negara di Eropa yang Pernah Bakar Alquran secara Terbuka

Foto/Reuters

Sejak 2020, partai Denmark Stram Kurs dan pemimpin partai Rasmus Paludan telah merencanakan atau mengatur pembakaran Alquran di beberapa kota di Swedia. Hal ini mengakibatkan banyak kerusuhan di kota-kota Swedia terhadap penodaan yang direncanakan dan diwujudkan, terutama Kerusuhan Swedia 2020 dan Kerusuhan Swedia 2022.

Pada 28 Juni 2023, Salwan Momika, seorang imigran Irak yang tinggal di Swedia, membakar mushaf Alquran di luar masjid pusat Stockholm. Polisi Swedia telah memberikan izin untuk demonstrasi tersebut, setelah keputusan pengadilan Swedia mengizinkannya atas dasar kebebasan berekspresi.


4. Belanda

5 Negara di Eropa yang Pernah Bakar Alquran secara Terbuka

Foto/trtworld

Pemimpin kelompok sayap kanan Belanda, Patriotic Europeans Against the Islamization of the West (PEGIDA), Edwin Wagensveld, telah menodai Alquran di Belanda, pada Januari 2023. Dia sengaja merekam aksinya ketika merobek kitab suci umat Islam sebelum membakarnya.

Setelah dia ditangkap pada dua kesempatan sebelumnya karena aktivitas anti-Muslimnya, Wagensveld mengklaim dalam video bahwa dia mendapat izin dari kota Den Haag untuk "penghancuran Alquran".
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Negara Paling Bersih...
10 Negara Paling Bersih di Dunia, Eropa Mendominasi
Alasan Donald Trump...
Alasan Donald Trump Ingin Beli Greenland, Salah Satunya Kaya Minyak dan Mineral Tanah Langka
Tak Ingin Rusia Bangun...
Tak Ingin Rusia Bangun Kekuatan Baru, Swedia Akan Kirim Pasukan ke Ukraina
Denmark Ingin Beli California...
Denmark Ingin Beli California Rp16.341 Triliun, Balas Trump yang Hendak Caplok Greenland
Jet Tempur Siluman F-35...
Jet Tempur Siluman F-35 Negara NATO Cegat Pesawat Pengebom Nuklir Rusia
6 Penembakan di Sekolah...
6 Penembakan di Sekolah Paling Brutal, Mayoritas di AS
5 Fakta Penembakan di...
5 Fakta Penembakan di Sekolah Swedia, Dianggap yang Terburuk dalam Sejarah Negara Itu
Penembakan Terjadi di...
Penembakan Terjadi di Sekolah Swedia, 10 Orang Tewas
Gara-gara Rusia, Negara...
Gara-gara Rusia, Negara NATO Ini Aktifkan Jet Tempur 81 Kali
Rekomendasi
PSI Yakin Ada Alasan...
PSI Yakin Ada Alasan Kuat di Balik Penundaan Pengangkatan CPNS dan PPPK
Rinnai Indonesia Luncurkan...
Rinnai Indonesia Luncurkan Smart HOB RB-A2660G(B), Dilengkapi Teknologi Automatic Menu
Ketika Prabowo Cari...
Ketika Prabowo Cari Jaksa Agung: Nggak Hadir Ya, Lagi Ngejar-ngejar Orang
Berita Terkini
Mahkamah Internasional...
Mahkamah Internasional Gelar Sidang Terbuka Kewajiban Israel di Wilayah Palestina yang Diduduki
23 menit yang lalu
Bosnia Buru Presiden,...
Bosnia Buru Presiden, Perdana Menteri dan Ketua Parlemen Republika Srpska
1 jam yang lalu
Penjualan Mobil Anjlok,...
Penjualan Mobil Anjlok, Volkswagen akan Produksi Senjata dan Peralatan Militer
2 jam yang lalu
Putin Kunjungi Wilayah...
Putin Kunjungi Wilayah Kursk Rusia, Seru Militer Kalahkan Ukraina Secepatnya
2 jam yang lalu
4 Isi Gencatan Rusia...
4 Isi Gencatan Rusia dan Ukraina yang Diajukan AS, Tidak Ada Perang Selama 30 Hari
3 jam yang lalu
3 Negara yang Senang...
3 Negara yang Senang Jika Amerika Serikat Tinggalkan NATO, Siapa Saja?
4 jam yang lalu
Infografis
5 Negara NATO dengan...
5 Negara NATO dengan Militer Terkuat Tanpa Amerika Serikat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved