Fakta-fakta Perang Saudara Sudan yang Libatkan 2 Jenderal Terkuat

Kamis, 20 April 2023 - 15:25 WIB
loading...
A A A
Beberapa tetangga Sudan—termasuk Ethiopia, Chad, dan Sudan Selatan—telah terpengaruh oleh pergolakan dan konflik politik, dan hubungan Sudan dengan Ethiopia, khususnya, telah tegang karena berbagai masalah termasuk tanah pertanian yang disengketakan di sepanjang perbatasan mereka.

Dimensi geopolitik utama juga berperan, di mana Rusia, Amerika Serikat, Arab Saudi, Uni Emirat Arab, dan kekuatan lain yang berjuang untuk mendapatkan pengaruh di Sudan.

Arab Saudi dan Uni Emirat Arab telah melihat transisi Sudan sebagai peluang untuk melawan pengaruh kelompok Islamis di wilayah tersebut. Mereka, bersama AS dan Inggris, membentuk “Quad”, yang mensponsori mediasi di Sudan bersama dengan PBB dan Uni Afrika.

Kekuatan Barat mengkhawatirkan potensi pangkalan Rusia di Laut Merah, yang telah dinyatakan terbuka oleh para pemimpin militer Sudan.
(mas)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1121 seconds (0.1#10.140)