Pentagon Rilis Video Drone yang Dikejar-kejar Jet Rusia

Kamis, 16 Maret 2023 - 20:48 WIB
loading...
A A A
Militer AS mengatakan pihaknya meninggalkan drone MQ-9 Reaper di laut setelah apa yang digambarkannya sebagai pencegatan tidak aman oleh jet tempur Rusia.

Kutipan video yang dirilis oleh Pentagon tidak menampilkan peristiwa sebelum atau setelah konfrontasi pembuangan bahan bakar dengan jelas.



Rusia mengatakan pesawat tempurnya tidak menyerang drone dan mengklaim kendaraan udara tak berawak itu jatuh setelah membuat manuver tajam di atas laut.

Ditanya pada hari Kamis apakah Rusia akan mencoba mengambil puing-puing drone, juru bicara Kremlin Dmitry Peskov mengatakan bahwa keputusannya tergantung pada militer.

"Jika mereka menganggap perlu untuk melakukannya di Laut Hitam untuk kepentingan dan keamanan kami, mereka akan melakukannya," katanya.

Sebelumnya, sekretaris Dewan Keamanan Rusia, Nikolai Patrushev mengatakan Moskow akan mencoba untuk mengambil fragmen drone tersebut.

Pejabat AS telah menyatakan keyakinannya bahwa tidak ada nilai militer yang tersisa dari drone itu bahkan jika Rusia berhasil mengambil puing-puingnya.

(ian)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
Sentil China, Jenderal...
Sentil China, Jenderal AS Nyatakan Siap Melawan Agresi Asia
Ukraina: Rusia Melanggar...
Ukraina: Rusia Melanggar Gencatan Senjata Paskah Hampir 3.000 Kali
Intelijen Amerika: Serangan...
Intelijen Amerika: Serangan Militer AS Sudah Tewaskan 500 Milisi Houthi
Putin Tiba-tiba Bersedia...
Putin Tiba-tiba Bersedia Berunding dengan Ukraina, Ada Apa?
Pernyataan Paus Fransiskus...
Pernyataan Paus Fransiskus Tentang Palestina
Terungkap! Menhan AS...
Terungkap! Menhan AS Hegseth Bagikan Informasi Rahasia Serang Yaman ke Istri dan Kakak
Rekomendasi
Tarian Nusantara di...
Tarian Nusantara di TMII Diikuti 500 Anak dari Anjungan Sabang hingga Merauke
Halalbihalal Garda Satu,...
Halalbihalal Garda Satu, Nurul Ghufron Minta Doa Dilancarkan Seleksi Calon Hakim Agung
Pimpin Gerakan Tanam...
Pimpin Gerakan Tanam Sejuta Pohon di Hari Bumi, Menag: Tokoh Agama Beri Teladan Pelestarian Alam
Berita Terkini
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
3 jam yang lalu
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
4 jam yang lalu
Mesir Kutuk Seruan Pemukim...
Mesir Kutuk Seruan Pemukim Israel untuk Mengebom Masjid Al-Aqsa dan Bangun Kuil Yahudi
5 jam yang lalu
Kata-kata Wasiat Paus...
Kata-kata Wasiat Paus Fransiskus tentang Gaza dan Genosida oleh Israel
6 jam yang lalu
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
6 jam yang lalu
Apa yang Terjadi setelah...
Apa yang Terjadi setelah Seorang Paus Meninggal?
7 jam yang lalu
Infografis
Pewaris Kerajaan Inggris...
Pewaris Kerajaan Inggris Pangeran William Jadi Target Drone Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved