Profil Mullah Mohammad Omar, Sosok Pendiri Taliban yang Berani Tantang Uni Soviet dan Amerika

Jum'at, 27 Januari 2023 - 17:15 WIB
loading...
A A A
Para pendukung Taliban menggambarkan kondisi Afganistan saat itu seperti ‘Negara Islam Murni’ yang menggunakan hukum syariah. Di sisi lain, sebagian besar warganya justru menyebut Taliban membuat negaranya menjadi terbelakang.

Salah satu kebijakan kontroversi mereka adalah perlakuan keras terhadap perempuan. Dalam hal ini, semua hak-haknya dicabut dan mendapat perlakuan diskriminasi.

Baca: Taliban Serang Tempat Persembunyian ISIS di Kabul, 8 Tewas

Pada tahun 2001, sejatinya Mullah Mohammad Omar berniat untuk melanjutkan ekspansinya ke utara Afghanistan. Namun, pasca menolak menyerahkan Bin Laden setelah tragedi 11/9, dia justru membawa negaranya perang.

Pasukannya hancur dalam waktu singkat pasca serangan Amerika Serikat. Pada akhirnya, dia melarikan diri ke Pakistan dan tidak pernah menunjukan dirinya lagi dalam waktu yang lama.

Di akhir hayatnya, Omar menjadi buronan Amerika Serikat. Namun dia tetap hidup dalam persembunyian sampai meninggal di tahun 2013.
(esn)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Taliban Eksekusi 4 Pria...
Taliban Eksekusi 4 Pria di Stadion Afghanistan yang Penuh Sesak
Kenapa Bendera Timnas...
Kenapa Bendera Timnas Afghanistan Tidak Diganti Bendera Taliban di Event Internasional?
Rusia Hapus Taliban...
Rusia Hapus Taliban dari Daftar Teroris, Afghanistan Perluas Kerja Sama
Tak Tiru Ukraina, Taliban...
Tak Tiru Ukraina, Taliban Tidak Akan Tawarkan Mineral Langka ke AS
Senator Top AS: Ukraina...
Senator Top AS: Ukraina Bisa Lebih Buruk daripada Afghanistan
5 Negara Korup dengan...
5 Negara Korup dengan Militer Terlemah, Nomor 1 dan 4 Berpenduduk Mayoritas Muslim
2.000 Mantan Tentara...
2.000 Mantan Tentara Afghan Tidak Dapat Suaka ke Inggris
3 Tahun Perang, Putin...
3 Tahun Perang, Putin Usulkan Perundingan Langsung dengan Ukraina di Turki
Putin Ingin Berunding...
Putin Ingin Berunding Langsung dengan Ukraina, Tanpa Syarat
Rekomendasi
Peran Krusial PHE Topang...
Peran Krusial PHE Topang Produksi Migas Nasional, Legislator: Harus Terus Didukung
Aplikasi Belas Kasih...
Aplikasi Belas Kasih Diluncurkan di Bogor, Mudahkan Masyarakat Berdonasi
Hal yang Perlu Diperhatikan...
Hal yang Perlu Diperhatikan saat Beli Vespa Matic Bekas
Berita Terkini
Ini Bukti Militer Pakistan...
Ini Bukti Militer Pakistan Dicintai Rakyatnya, Pengusaha Ini Sumbang Rp2,9 Miliar
Hilang selama 43 Tahun,...
Hilang selama 43 Tahun, Jenazah Tentara Israel Ditemukan di Jantung Suriah
Gencatan Senjata India...
Gencatan Senjata India dan Pakistan Sangat Rapuh, Trump Tawarkan Bantuan
Benazir Bhutto Sunni...
Benazir Bhutto Sunni atau Syiah? Ini Jawabannya
Rayakan Kemenangan,...
Rayakan Kemenangan, Rakyat Pakistan Turun ke Jalan
Pakar Ini Ungkap Banyak...
Pakar Ini Ungkap Banyak Kejutan Pakistan yang Mengecoh Militer India
Infografis
Senjata Uni Soviet yang...
Senjata Uni Soviet yang Pernah Bikin Pasukan Nazi Kewalahan
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved