Kata AS, Pembakaran Al-Qur'an di Swedia Menjijikkan dan Keji

Selasa, 24 Januari 2023 - 07:34 WIB
loading...
A A A


Erdogan mengatakan bahwa Swedia seharusnya tidak mengharapkan dukungan Turki untuk upayanya bergabung dengan NATO setelah insiden itu.

Dia sebelumnya menuntut agar Stockholm mengambil tindakan terhadap militan Kurdi yang dianggap Turki sebagai teroris.

Swedia dan Finlandia pada tahun lalu mendaftar untuk menjadi anggota baru aliansi NATO setelah Rusia menginvasi Ukraina.

Di bawah aturan aliansi, keanggotaan baru bisa sah jika semua anggota NATO menyetujuinya.

Hanya Turki dan Hongaria yang belum memberikan lampu hijau, di mana Perdana Menteri Hongaria Viktor Orban berjanji bahwa Parlemen akan memberikannya bulan depan.
(min)
Halaman :
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Baca Berita Terkait Lainnya
Copyright © 2024 SINDOnews.com
All Rights Reserved
read/ rendering in 0.1584 seconds (0.1#10.140)