Arab Saudi Kembali Buka Penerbangan Internasional

Minggu, 03 Januari 2021 - 19:06 WIB
Arab Saudi, diketahui menghentikan seluruh penerbangan internasional pada Desember lalu, menyusul kemunculan mutasi Covid-19 di Inggris. Foto/Ist
RIYADH - Arab Saudi dilaporkan telah membuka kembali penerbangan internasional. Saudi, diketahui menghentikan seluruh penerbangan internasional pada Desember lalu, menyusul kemunculan mutasi Covid-19 di Inggris, yang lebih menyebar dibanding varian Covid-19 lainnya.

Melansir Al Arabiya pada Minggu (3/1/2021), Kementerian Dalam Negeri Saudi mengatakan bahwa penerbangan internasional mulai dibuka kembali mulai siang hari ini. ( )

"Warga negara Saudi yang diizinkan masuk untuk kasus-kasus kemanusiaan dan esensial, yang berasal dari negara-negara tempat penyebaran varian Covid-19 baru, diharuskan tetap di rumah mereka selama 14 hari untuk observasi," ujarnya.
(esn)
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More