Tentara Nigeria Tembaki Demonstran, Dua Tumbang

Rabu, 21 Oktober 2020 - 08:10 WIB
Protes selama berminggu-minggu itu dipicu oleh video yang mulai beredar pada awal Oktober yang konon menunjukkan petugas SARS menembak seorang pria di negara bagian Delta selatan. Namun polisi membantah penembakan itu.

Pihak berwenang pada Selasa memberlakukan jam malam sepanjang waktu di Lagos ketika gubernur negara bagian mengatakan protes telah berubah menjadi kekerasan.

Ini adalah salah satu dari tiga dari 36 negara bagian Nigeria yang telah mengumumkan tindakan serupa dalam dua hari terakhir. Kepala polisi nasional juga memerintahkan pengerahan segera pasukan anti huru-hara di seluruh negeri menyusul peningkatan serangan terhadap fasilitas polisi, kata seorang juru bicara polisi. (Lihat video: Pemerintah Tegaskan Vaksin Covid-19 Gratis untuk Rakyat Miskin )
(ber)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More