Hizbullah Serang Buldoser Militer di Lebanon Selatan, Tentara Israel Tewas dan Terluka

Minggu, 10 November 2024 - 08:03 WIB
Gerakan Lebanon itu juga mengatakan mereka menargetkan Pangkalan Udara Tel Nof di selatan Tel Aviv dan pangkalan pelatihan pasukan terjun payung di permukiman Karmiel dengan roket.

Kampanye udara besar-besaran Israel di Lebanon telah berlangsung sejak akhir September terhadap apa yang mereka klaim sebagai target Hizbullah.

Lebih dari 3.100 orang telah tewas dan lebih dari 13.800 orang terluka dalam serangan Israel sejak Oktober 2023, menurut otoritas kesehatan Lebanon. Israel melancarkan serangan darat ke Lebanon selatan pada 1 Oktober.

(sya)
Halaman :
Lihat Juga :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More