4 Strategi Prancis Menyalip Rusia sebagai Eksportir Senjata Nomor 2 di Dunia

Rabu, 20 Maret 2024 - 19:19 WIB
Angka-angka SIPRI juga menyoroti meningkatnya ketergantungan Eropa terhadap AS, dengan 55 persen impor senjata datang dari seberang Atlantik dalam lima tahun terakhir, dibandingkan dengan 35 persen pada periode sebelumnya.

Dengan semakin banyaknya negara-negara NATO yang memenuhi anggaran minimum aliansi sebesar 2 persen dari PDB untuk pertahanan, maka terdapat lebih banyak uang untuk membeli senjata, namun Prancis tidak berada pada posisi yang tepat untuk memanfaatkan hal tersebut.

Meskipun kinerjanya sangat baik di pasar non-Eropa, kurang dari sepersepuluh ekspornya ditujukan ke pembeli di Eropa, dan lebih dari separuhnya berasal dari penjualan 17 jet Rafale ke Yunani.
(ahm)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More