Kilas Balik Bagaimana David Ben-Gurion Mendirikan Negara Israel

Minggu, 10 Desember 2023 - 11:16 WIB
Deklarasi ini disambut dengan perang oleh negara-negara Arab tetangga. Di bawah kepemimpinannya, Israel berhasil mempertahankan diri dalam perang ini dan berdiri sebagai negara merdeka. Israel menanggapi agresif terhadap serangan gerilya Arab dan menyerbu Mesir bersama Inggris dan Prancis pada 1956.

Selama masa jabatannya, ia membantu membangun negara Israel dan membuat fondasi untuk masa depan. Ia juga berperan penting dalam negosiasi dengan negara-negara Arab tetangga.

Ia mengundurkan diri dari jabatan politiknya pada 1963 dan melepaskan diri dari kehidupan politik pada tahun 1970. Ia dianggap sebagai salah satu tokoh paling penting dalam sejarah Israel dan pendiri negara Yahudi.

Hingga akhir kematiannya, ia pindah ke Sde Boker, sebuah kibbutz di Gurun Negev.
(ian)
Halaman :
tulis komentar anda
Follow
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Video Rekomendasi
Berita Terkait
Rekomendasi
Terpopuler
Berita Terkini More