Rudal yang Bantai 17 Warga di Pasar Ukraina Ditembakkan Kyiv, Bukan Misil Rusia
Rabu, 20 September 2023 - 06:59 WIB
Meskipun Ukraina bersikeras bahwa mereka “tidak ragu” rudal tersebut ditembakkan dari Rusia, penyelidikan yang dilakukan oleh pihak berwenang Polandia akhirnya menetapkan bahwa “sangat mungkin rudal tersebut ditembakkan oleh pertahanan anti-pesawat Ukraina dan sayangnya jatuh di wilayah Polandia”.
Sejak awal invasi besar-besaran Rusia ke Ukraina, Moskow telah berulang kali mengebom ribuan bangunan tempat tinggal, lebih dari 300 rumah sakit, dan lebih dari 3.000 gedung sekolah dan universitas, yang mengakibatkan kematian ribuan orang.
Sejak awal invasi besar-besaran Rusia ke Ukraina, Moskow telah berulang kali mengebom ribuan bangunan tempat tinggal, lebih dari 300 rumah sakit, dan lebih dari 3.000 gedung sekolah dan universitas, yang mengakibatkan kematian ribuan orang.
(mas)
Lihat Juga :
tulis komentar anda