Menteri Israel Serukan Pencaplokan Tepi Barat
Jum'at, 04 Agustus 2023 - 04:36 WIB
"Perlakuan Israel seolah-olah ada dua negara di sini adalah sebuah kesalahan. Kita harus menegakkan kedaulatan di Yudea dan Samaria," tulis pejabat garis keras itu di Twitter, menggunakan istilah alkitabiah untuk Tepi Barat.
Beberapa menteri dari pemerintahan garis keras Benjamin Netanyahu telah membuat komentar serupa tentang pencaplokan seluruh Tepi Barat, atau pernyataan menghasut lainnya tentang Palestina.
Para menteri tersebut termasuk Menteri Keamanan Nasional Itamar Ben-Gvir, yang telah menyerbu kompleks Masjid al-Aqsa beberapa kali, dan Menteri Keuangan Bezalel Smotrich, yang tahun lalu mengatakan kota Hawara di Palestina harus dihancurkan.
Meskipun mendapat tekanan dari sekutunya termasuk Amerika Serikat (AS), pemerintah Israel telah berjanji untuk terus membangun dan memperluas pemukiman.
Beberapa menteri dari pemerintahan garis keras Benjamin Netanyahu telah membuat komentar serupa tentang pencaplokan seluruh Tepi Barat, atau pernyataan menghasut lainnya tentang Palestina.
Para menteri tersebut termasuk Menteri Keamanan Nasional Itamar Ben-Gvir, yang telah menyerbu kompleks Masjid al-Aqsa beberapa kali, dan Menteri Keuangan Bezalel Smotrich, yang tahun lalu mengatakan kota Hawara di Palestina harus dihancurkan.
Meskipun mendapat tekanan dari sekutunya termasuk Amerika Serikat (AS), pemerintah Israel telah berjanji untuk terus membangun dan memperluas pemukiman.
Baca Juga
(ian)
tulis komentar anda