AS bantah mata-matai 70 juta percakapan telepon di Spanyol

Jum'at, 01 November 2013 - 18:55 WIB
AS bantah mata-matai...
AS bantah mata-matai 70 juta percakapan telepon di Spanyol
A A A
Sindonews.com - Menteri Luar Negeri Amerika Serikat (AS), John Kerry, membantah kebenaran bahwa Badan Keamanan Nasional (NSA) telah memonitor 60 juta panggilan telepon di Spanyol selama satu bulan pada tahun lalu. Laporan tersebut diberitakan, El Mundo, harian Spanyol mengutip dokumen informasi yang dibocorkan oleh mantan kontraktor NSA, Edward Snowden.

"Beberapa hari yang lalu diberitakan sejumlah koran, bahwa sebanyak 70 juta percakapan telepon telah dimata-matai. Tidak, itu tidak tejadi," ungkap Kerry. "Angka itu adalah laporan yang dilebihkan oleh beberapa wartawan di luar sana," ungkap Kerry dalam sebuah video konferensi pers yang mengakui bahwa AS telah melakukan kegiatan spionase terhadap beberapa negara.

Sementara itu, kepala intelejen AS mengatakan, laporan tersebut berdasarkan pada kesalahan tafsir atas infomasi yang dibocorkan oleh Snowden kepada media.

Dalam konferensi tersebut Kerry menuturkan bahwa spionase yang dilakukan AS bertujuan untuk mengumpulkan data sebagai kebutuhan atas ancaman terorisme.

Kerry menambahkan, Washington sedang berusaha melakukan sesuatu secara acak, untuk menentukan apakah ada suatu ancaman terhadap AS yang memang perlu ditanggapi. "Dan, dalam beberapa kasus, saya mengakui bahwa ini memang terjadi terlalu jauh dan kami memastikan hal serupa tidak akan terulang di masa depan," ungkap Kerry.
(esn)
Berita Terkait
Alex Rins Menang di...
Alex Rins Menang di MotoGP Amerika Serikat 2023, Alex Marquez: Saya Tidak Terkejut
Suhu Udara di California...
Suhu Udara di California Tembus 100 Derajat Celcius
Mewaspadai Dampak dari...
Mewaspadai Dampak dari Amerika Serikat
Apa Pemicu Kehancuran...
Apa Pemicu Kehancuran Amerika Serikat?
Pilpres Bagi Diaspora...
Pilpres Bagi Diaspora Indonesia di Amerika Serikat
Pilpres Amerika Serikat...
Pilpres Amerika Serikat Diwarnai Kericuhan di Washington
Berita Terkini
5 Alasan Presiden Ekuador...
5 Alasan Presiden Ekuador Minta Bantuan Tentara AS, Eropa dan Brasil untuk Perang Melawan Kartel Narkoba
28 menit yang lalu
Uni Eropa: Jangan Biarkan...
Uni Eropa: Jangan Biarkan Rusia Memecah Belah AS dan Eropa
1 jam yang lalu
Siapa Mohammad Al-Tawil?...
Siapa Mohammad Al-Tawil? Pemuda Yordania yang Dipenjara 4 Tahun karena Unggah Surat Wasiat tentang Perlawanan terhadap Israel
2 jam yang lalu
900 Tentara Anggota...
900 Tentara Anggota NATO Teledor, Data Mereka di Aplikasi Kebugaran Mudah Terdeteksi Musuh
4 jam yang lalu
Trump Rilis 80.000 Halaman...
Trump Rilis 80.000 Halaman Berkas Terkait Pembunuhan John F Kennedy
6 jam yang lalu
Uni Emirat Arab Diam-diam...
Uni Emirat Arab Diam-diam Melobi AS untuk Menolak Rencana Mesir tentang Rekonstruksi Gaza
7 jam yang lalu
Infografis
Houthi Klaim Mampu Gagalkan...
Houthi Klaim Mampu Gagalkan Serangan Udara AS dan Inggris
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved