Bawa Bantuan Kemanusiaan ke Gaza, Kapal Turki Tiba di Israel

Senin, 04 Juli 2016 - 14:36 WIB
Bawa Bantuan Kemanusiaan...
Bawa Bantuan Kemanusiaan ke Gaza, Kapal Turki Tiba di Israel
A A A
YERUSALEM - Sebuah kapal berbendera Turki yang membawa lebih dari 10 ribu ton bantuan kemanusiaan untuk Jalur Gaza telah tiba di pelabuhan Israel, Ashdod.

Kapal Lady Leyla berlayar Jumat kemarin dari kota Turki, Mersin. Kantor berita negara Turki, Anadolu mengatakan, kapal berlabuh di Ashdod setelah melakukan perjalanan 35 jam, seperti dikutip dari laman The Guardian, Senin (4/7/2016).

Kapal Lady Leyla kini telah dibongkar dan sumbangan bantuan akan diangkut lewat darat ke Jalur Gaza melalui Israel. Menurut Otoritas Manajemen Darurat dan Bencana Turki, kapal ini membawa makanan, mainan, pakaian dan sepatu. Pengiriman datang sebelum dimulainya Idul Fitri, liburan menandai akhir bulan suci Ramadhan.

Pada tahun 2010, hubungan antara Turki dan Israel merenggang ketika sebuah angkatan laut Israel menyerang dan membunuh sembilan orang warga Turki di sebuah kapal bantuan yang berusaha menembus blokade Israel atas Jalur Gaza.

Kebekuan hubungan yang terjadi selama enam tahun itu memcair pada akhir tahun lalu ketika kedua negara sepakat untuk menormlisasi hubungan diplomatik.
(ian)
Berita Terkait
Turki: Rencana Israel...
Turki: Rencana Israel Caplok Wilayah Palestina akan Timbulkan Krisis Lanjutan
Turki: Langkah Ekspansionis...
Turki: Langkah Ekspansionis Israel Melanggar Hukum Internasional
Israel Desak Turki Tutup...
Israel Desak Turki Tutup Kantor Hamas sebagai Syarat Perbaikan Hubungan
Erdogan: Dunia Islam...
Erdogan: Dunia Islam Harus Bersatu Melawan Serangan Israel!
7 Negara NATO yang Mendukung...
7 Negara NATO yang Mendukung Palestina, Salah Satunya Mayoritas Islam
Tutup Akses Bea Cukai,...
Tutup Akses Bea Cukai, Turki Hentikan Perdagangan dengan Israel
Berita Terkini
Jet Tempur Rusia Masuk...
Jet Tempur Rusia Masuk ke Zona Identifikasi Pertahanan Udara Korea Selatan
1 jam yang lalu
AS Usir Duta Besar Afrika...
AS Usir Duta Besar Afrika Selatan, Ada Apa Gerangan?
2 jam yang lalu
Saat Mencoba Bangkit...
Saat Mencoba Bangkit di Timur Tengah, tapi Pasukan AS dan Irak Berhasil Bunuh Pemimpin Operasi Global ISIS
3 jam yang lalu
PM Inggris Tuding Putin...
PM Inggris Tuding Putin Permainkan Kesepakatan Gencatan Senjata dengan Ukraina
4 jam yang lalu
Dituding Mendukung Hamas,...
Dituding Mendukung Hamas, AS Tangkap Lagi Mahasiswi Cantik Asal Palestina
5 jam yang lalu
Dilantik Jadi PM, Mark...
Dilantik Jadi PM, Mark Carney Tegaskan Kanada Tak Akan Pernah Jadi Negara Bagian AS ke 51
6 jam yang lalu
Infografis
3 Kapal Perusak Tipe...
3 Kapal Perusak Tipe 055 China Berlatih di Berbagai Wilayah Laut
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved