Serbuan Barang Impor AS ke Iran Bikin Khamenei Khawatir

Minggu, 01 November 2015 - 21:45 WIB
Serbuan Barang Impor...
Serbuan Barang Impor AS ke Iran Bikin Khamenei Khawatir
A A A
TEHERAN - Pemimpin spiritual Iran, Ayatollah Ali Khamenei memperingatkan, barang impor asal Amerika Serikat (AS) akan membanjiri Iran pasca pencabutan sanksi berdasarkan perjanjian nuklir internasional. Untuk diketahui, impor barang AS ke Iran dikabarkan mencapai USD140 juta pada semester pertama tahun 2015.

Jumlah ini meningkat 60 persen lebih tinggi dari periode yang sama di tahun 2014. Barang-barang impor yang masuk ke Iran kebanyakan adalah peralatan medis, makanan dan benih tanaman.

"Waspadalah terhadap serbuan barang impor setelah pencabutan sanksi ekonomi dan sudah seharusnya pemerintah bersikap serius untuk menghindari barang-barang impor dari AS," begitu peringatan Khamenei yang ditulis di situs pribadinya seperti dikutip dari laman ABC News, Minggu (1/11/2015).

Khamenei, dan kelompok garis keras di pemerintahan Iran, selama ini memang kerap berseberangan dengan AS, meski keduanya telah mencapai kata sepakat dalam perjanjian nuklir. Khamenei menilai, impor budaya Barat sebagai ancaman moralitas publik Negeri Mullah tersebut.
(ian)
Berita Terkait
Amerika Serikat Blacklist...
Amerika Serikat Blacklist Menteri Dalam Negeri Iran
Iran Akan Pertimbangkan...
Iran Akan Pertimbangkan Negosiasi Langsung dengan Amerika Serikat
Seberapa Penting Timur...
Seberapa Penting Timur Tengah bagi Amerika Serikat?
Iran: Pengusiran Amerika...
Iran: Pengusiran Amerika Serikat dari Afghanistan 'Memalukan'
Menurut Presiden Iran,...
Menurut Presiden Iran, Amerika Serikat Bersalah dalam Serangan Israel di Gaza
Presiden Iran Kritik...
Presiden Iran Kritik Amerika Serikat, Samakan Sanksi dengan Perang
Berita Terkini
3 Fakta Ledakan Pelabuhan...
3 Fakta Ledakan Pelabuhan Iran yang Menggemparkan, Benarkah Ada Keterlibatan Israel?
45 menit yang lalu
Soal Rusia Inginkan...
Soal Rusia Inginkan Pangkalan Militer Indonesia, PM Australia Dituduh Memberi Respons Licik
1 jam yang lalu
3 Alasan Ukraina Selalu...
3 Alasan Ukraina Selalu Didukung Barat dalam Melawan Rusia, Salah Satunya Pertarungan Geopolitik
2 jam yang lalu
3 Kasus Penembakan Paling...
3 Kasus Penembakan Paling Berdarah di Kashmir, Terbaru Bikin India-Pakistan di Ambang Perang
2 jam yang lalu
Ledakan Dahsyat Pelabuhan...
Ledakan Dahsyat Pelabuhan Iran Tewaskan 40 Orang dan 1.242 Luka, Ini Respons Khamenei
4 jam yang lalu
Arab Saudi dan Qatar...
Arab Saudi dan Qatar Umumkan Akan Lunasi Utang Suriah Rp252,8 Miliar
5 jam yang lalu
Infografis
Presiden AS Donald Trump...
Presiden AS Donald Trump Tolak Rencana Israel Menyerang Iran
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved