Bocoran Surat FSB: Putin Mengebom Nuklir Ukraina Berarti Kekalahan Rusia

Selasa, 29 November 2022 - 07:08 WIB
loading...
Bocoran Surat FSB: Putin...
Bocoran surat elektronik FSB Rusia mengungkap bahwa para pejabat Moskow telah membahas potensi penggunaan senjata nuklir di Ukraina oleh Presiden Vladimir Putin. Foto/REUTERS
A A A
MOSKOW - Jika Presiden Vladimir Putin mengebom nuklir Ukraina, maka itu akan menjadi kekalahan Rusia di mata negara musuh dan negara netral. Itu adalah kekhawatiran internal Layanan Keamanan Federal (FSB) Rusia yang muncul dalam bocoran surat elektronik (email) dari whistleblower layanan tersebut.

Bocoran email, yang dikutip Newsweek, Selasa (29/11/2022), mengungkapkan bahwa para pejabat telah membahas potensi penggunaan senjata nuklir oleh Putin dalam perangnya dengan Ukraina.

Email, yang telah dibagikan dengan Newsweek, tertanggal 17 Maret, 21 Maret, dan 12 April.

Email tersebut dibocorkan oleh agen FSB yang dijuluki "Wind of Change" kepada Vladimir Osechkin, seorang aktivis hak asasi manusia (HAM) Rusia yang menjalankan situs anti-korupsi Gulagu.net.



Mulai 4 Maret, sumber FSB telah menulis kiriman reguler ke Osechkin, mengungkapkan kemarahan dan ketidakpuasan di dalam layanan tersebut atas perang yang dimulai ketika Putin menginvasi Ukraina pada 24 Februari. Surat terbaru whistleblower, tertanggal November, mengungkapkan "perang saudara" di antara sekutu terdekat Putin.

Igor Sushko, direktur eksekutif Wind of Change Research Group, sebuah organisasi nirlaba yang berbasis di Washington, telah menerjemahkan korespondensi dari bahasa Rusia ke bahasa Inggris. Dia membagikan semua email secara penuh dengan Newsweek.

Sebuah surat sebelumnya dari sumber itu dianalisis oleh Christo Grozev, seorang ahli FSB, pada 6 Maret.

Dia mengatakan sumber tersebut telah menunjukkannya "kepada dua kontak FSB aktual (saat ini atau sebelumnya)" yang "tidak diragukan lagi itu ditulis oleh seorang kolega."

Serangan Nuklir
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
Rusia Tangkap Agen Intelijen...
Rusia Tangkap Agen Intelijen Ukraina yang Meledakkan Bom Mobil Jenderal Kepercayaan Putin
Antisipasi Invasi Musuh...
Antisipasi Invasi Musuh Bebuyutan, Negara Tetangga Rusia Ingin Membentuk Tentara Terkuat
Terungkap, Putra Wakil...
Terungkap, Putra Wakil Bos CIA Tewas dalam Perang Dukung Rusia Melawan Ukraina
Satelit Rahasia Rusia...
Satelit Rahasia Rusia yang Diduga Terhubung Senjata Nuklir Berputar di Luar Kendali
Korea Utara Luncurkan...
Korea Utara Luncurkan Kapal Perang 5.000 Ton Bersenjata Paling Kuat, Kim Jong-un Bicara Nuklir
Jenderal Tertinggi Rusia...
Jenderal Tertinggi Rusia Puji Kepahlawanan Militer Korut setelah Rebut Kembali Kursk dari Ukraina
Ledakan Dahsyat Hancurkan...
Ledakan Dahsyat Hancurkan Pelabuhan Bandar Abbas, Bagaimana Nasib 385 WNI di Iran?
Ledakan Dahsyat di Iran,...
Ledakan Dahsyat di Iran, Kemlu Pastikan Tak Ada WNI Jadi Korban
Rekomendasi
Pangsuma FC Juara Futsal...
Pangsuma FC Juara Futsal Nation Cup 2025 usai Sikat Cosmo JNE Jakarta
Arne Slot Cetak Sejarah,...
Arne Slot Cetak Sejarah, Bawa Liverpool Juara di Musim Debut
Gunung Lewotobi Laki-laki...
Gunung Lewotobi Laki-laki Meletus Disertai Dentuman Keras, Tinggi Kolom Abu Vulkanik 4.000 Meter
Berita Terkini
India Terlalu Mengekang...
India Terlalu Mengekang Kashmir, Apakah Modi Kena Karma?
36 menit yang lalu
9 Alasan Warisan Progresif...
9 Alasan Warisan Progresif Paus Fransiskus Mengubah Gereja Katolik
1 jam yang lalu
Putin Berulang Kali...
Putin Berulang Kali Mengibuli Banyak Presiden AS, Korban Terbarunya Adalah Trump
5 jam yang lalu
Menhan Pakistan: Jihad...
Menhan Pakistan: Jihad Diciptakan oleh Barat
6 jam yang lalu
Ini Penampakan Makam...
Ini Penampakan Makam Paus Fransiskus yang Sederhana
7 jam yang lalu
Rusia Tangkap Agen Intelijen...
Rusia Tangkap Agen Intelijen Ukraina yang Meledakkan Bom Mobil Jenderal Kepercayaan Putin
8 jam yang lalu
Infografis
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Ukraina
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved