Liz Truss Mundur, Tagar #bringbackboris Menggema

Jum'at, 21 Oktober 2022 - 07:55 WIB
loading...
A A A
Johnson adalah wajah pemungutan suara Brexit dan memenangkan suara di beberapa bagian negara yang belum pernah memilih Partai Konservatif sebelumnya. Tapi dia dipaksa keluar oleh serangkaian skandal.

Dia dianggap mendukung Truss dalam kontes kepemimpinan musim panas lalu - meskipun mantan ajudannya yang berubah menjadi kritikus Dominic Cummings berpendapat bahwa ini karena dia mengharapkan masa jabatannya menjadi bencana dan berumur pendek, sehingga membuka jalan baginya kembali.

Beberapa orang terdekatnya mengatakan saat ini dia lebih tertarik mencari uang di sirkuit pidato daripada kembali ke politik garis depan. Tetapi The Times melaporkan bahwa Johnson diperkirakan akan maju dalam kontes kepemimpinan Partai Konservatif.

"Saya harap Anda menikmati liburan Anda bos. Saatnya untuk kembali," kata seorang anggota parlemen Konservatif, James Duddridge, di Twitter.

"Beberapa masalah di kantor yang perlu ditangani. #bringbackboris," sambungnya.

4. Ben Wallace

Menteri pertahanan Inggris ini adalah salah satu dari sedikit menteri yang muncul dari kekacauan politik baru-baru ini dengan kredibilitasnya yang meningkat. Wallace, seorang mantan tentara, adalah menteri pertahanan untuk Johnson dan Truss, memimpin respons Inggris terhadap invasi Rusia ke Ukraina.

Populer di kalangan anggota partai, dia mengejutkan banyak orang awal tahun ini ketika mengatakan dia tidak akan mencalonkan diri sebagai pemimpin, mengatakan ingin fokus pada pekerjaannya saat ini.

Minggu ini kepada surat kabar The Times, dia mengatakan bahwa dia masih ingin tetap sebagai menteri pertahanan.

Tetapi ditanya pada konferensi Partai Konservatif baru-baru ini apakah dia akan mempertimbangkan untuk mencalonkan diri sebagai PM, pria berusia 52 tahun itu mengatakan: "Saya tidak mengesampingkannya."
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kisah Wanita Inggris...
Kisah Wanita Inggris Bangun dari Stroke dengan Aksen Mandarin, Padahal Belum Pernah ke Asia
Berencana Melancarkan...
Berencana Melancarkan Teror di Inggris, 8 Orang yang Berafiliasi dengan Iran Ditangkap
Partainya PM Lawrence...
Partainya PM Lawrence Wong Menang Telak Pemilu Singapura
4 Alasan Pangeran Harry...
4 Alasan Pangeran Harry Ingin Rekonsiliasi dengan Raja Charles
Inggris Berunding dengan...
Inggris Berunding dengan Prancis dan Arab Saudi untuk Akui Negara Palestina pada Juni
2 Jet Tempur Inggris...
2 Jet Tempur Inggris Cegat Sepasang Pesawat Rusia di Dekat Negara NATO
Raja Charles III Kesal...
Raja Charles III Kesal dengan Reaksi Lebay Pangeran Harry soal Keamanan Kerajaan
India dan Pakistan di...
India dan Pakistan di Ambang Perang, Bagaimana Perbandingan Kekuatan Militer Kedua Negara?
Asap Hitam Keluar, Para...
Asap Hitam Keluar, Para Kardinal Gagal Pilih Paus Baru dalam Voting Putaran Pertama
Rekomendasi
Ahmad Dhani Minta Maaf...
Ahmad Dhani Minta Maaf usai Terbukti Melanggar Kode Etik
Nestapa Arsenal 5 Tahun...
Nestapa Arsenal 5 Tahun Beruntun 0 Gelar
Profil Maxime Bouttier,...
Profil Maxime Bouttier, Aktor Multitalenta Sekaligus Suami Luna Maya
Berita Terkini
Pesawat J-10 China Jagoan...
Pesawat J-10 China Jagoan Pakistan saat Tembak Jatuh 5 Jet Tempur India
Putin Perintahkan Gencatan...
Putin Perintahkan Gencatan Senjata 3 Hari Dimulai, Ukraina Sebut Hanya Sandiwara
Rusia Tembak Jatuh Lebih...
Rusia Tembak Jatuh Lebih dari 500 Drone Ukraina dalam Sehari
Perang India-Pakistan,...
Perang India-Pakistan, Ini Sejarah Keduanya Menjadi Negara Bersenjata Nuklir
Sirene Meraung-raung...
Sirene Meraung-raung di Seluruh India setelah Pakistan Ancam Balas Dendam
Ganasnya 24 Rudal India...
Ganasnya 24 Rudal India Gempur Pakistan: Bos Jaish-e Mohammad Kehilangan 10 Anggota Keluarga
Infografis
Takut Rusia, Negara-negara...
Takut Rusia, Negara-negara NATO Mundur dari Perjanjian Ranjau
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved