7 Negara Paling Tidak Damai di Dunia, Rusia Termasuk

Jum'at, 23 September 2022 - 18:51 WIB
loading...
A A A
Berikutnya ada Yaman. Negara di kawasan Asia Barat ini berbatasan dengan Arab Saudi di utara dan Oman di timur laut.

Dalam data Global Peace Index 2022, Yaman menjadi negara paling tidak aman kedua di dunia setelah Afghanistan.

Dengan skor 3.394, Yaman juga mendapat indikator merah yang berarti memiliki tingkat kedamaian sangat rendah.

3. Suriah

Masih di kawasan Timur Tengah, kali ini ada Suriah. Dalam riwayatnya, negara di Asia Barat ini memang cukup sering masuk pemberitaan internasional terkait konflik-konflik yang ada.

Menurut data Global Peace Index 2022, Suriah juga mendapat indikator merah dengan angka 3.356. Hal ini menempatkan Suriah dalam jajaran negara dengan tingkat kedamaian yang sangat rendah.

4. Rusia

Negara paling tidak damai di dunia berikutnya adalah Rusia. Bagi sebagian orang, hal ini mungkin terdengar cukup membingungkan.

Namun faktanya memang dalam beberapa tahun terakhir, Moskow kerap terlibat konflik dengan negara-negara lain. Terbaru tentunya adalah dengan Ukraina.

Dengan angka 3.275, Rusia mendapat indikator merah dan menempati peringkat bawah dari negara paling damai.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Kremlin: Eropa Menginginkan...
Kremlin: Eropa Menginginkan Perang, Bukan Perundingan!
Trump Frustrasi pada...
Trump Frustrasi pada Zelensky: Dia Bisa Kehilangan Seluruh Ukraina
Vietnam Hendak Beli...
Vietnam Hendak Beli 24 Jet Tempur F-16 AS, Hubungan dengan Rusia Bisa Tamat dan China Bakal Marah
3 Langkah Rusia untuk...
3 Langkah Rusia untuk Merebut Crimea dari Ukraina, Apa Saja?
Ini Ivan Vladimirovich,...
Ini Ivan Vladimirovich, Bocah 10 Tahun Diduga Anak Rahasia Putin dan Si Cantik Alina Kabaeva
Amerika Serikat Unjuk...
Amerika Serikat Unjuk Kekuatan Nuklir di Tengah Ketegangan Dunia
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
Kisah WNI Terjebak di...
Kisah WNI Terjebak di Kashmir Saat Tragedi Pahalgam yang Tewaskan 26 Wisatawan
11 WNI Terjebak di Kashmir...
11 WNI Terjebak di Kashmir Pasca-Penembakan Tewaskan 26 Orang: Allah Lindungi Kami!
Rekomendasi
IMF Pangkas Proyeksi,...
IMF Pangkas Proyeksi, Sri Mulyani Sebut Target Ekonomi Tumbuh 5,2% Masih Realistis
Penampakan 2 Kapal Pesiar...
Penampakan 2 Kapal Pesiar Milik Ariyanto Bakri yang Disita Kejagung
Zaenal Mustofa Mundur...
Zaenal Mustofa Mundur dari Tim Pengacara Penggugat Ijazah Jokowi usai Jadi Tersangka
Berita Terkini
Polisi Kashmir Ungkap...
Polisi Kashmir Ungkap Para Tersangka Serangan Pahalgam
54 menit yang lalu
10 Paus Gereja Katolik...
10 Paus Gereja Katolik yang Hidup Sezaman dengan Nabi Muhammad
1 jam yang lalu
Siapa Pelaku Pembantaian...
Siapa Pelaku Pembantaian Turis Hindu di Kashmir?
2 jam yang lalu
3 Kota Judi di Kamboja...
3 Kota Judi di Kamboja yang Telan Puluhan Korban Warga Negara Indonesia
3 jam yang lalu
Mengapa Kashmir Jadi...
Mengapa Kashmir Jadi Pusat Ketegangan antara India dan Pakistan?
3 jam yang lalu
Profil Ibrahim Traore,...
Profil Ibrahim Traore, Penguasa Burkina Faso yang Disebut Bakal Gratiskan Pendidikan SD hingga Kuliah
4 jam yang lalu
Infografis
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Papua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved