Kehidupan Umat Kristen di Palestina, Sama-Sama Tertindas Israel

Selasa, 23 Agustus 2022 - 16:33 WIB
loading...
Kehidupan Umat Kristen...
Beberapa langkah dari Gereja Makam Suci Yerusalem, pengunjung menemukan ruangan bawah tanah dengan gambar Yesus. Foto/AMMAR AWAD/REUTERS
A A A
TEL AVIV - Konflik Palestina-Israel masih terus berlanjut. Selama ini, banyak orang yang mengira konflik Israel dan Palestina dilandasi oleh agama.

Padahal, Palestina memiliki masyarakat dengan agama yang beragam dan konflik tersebut menurut beberapa pengamat adalah murni persoalan politik.

Hal yang sama dikatakan Duta Besar Palestina untuk Indonesia Dr Zuhair Al Shun ketika memberikan kuliah umum di Universitas Islam Indonesia (UII), Yogyakarta pada Mei 2022, sebagaimana dilansir Okezone.



Sudah 74 tahun berjalan sejak Israel menduduki Palestina. Sejak saat itu, upaya pencaplokan wilayah terus menerus dilakukan Israel hingga kini.

Terlepas dari agamanya, tentara Israel terus melakukan penyerangan terhadap warga Palestina. Dalam konflik yang terjadi di wilayah Yerussalem, umat kristiani bahkan juga dilarang menginjakkan kakinya di Tanah Suci itu.

Umat Kristen diketahui juga mengalami kesulitan dalam melakukan ibadah, sama halnya seperti umat Islam. Pada bulan April lalu, tentara Israel melakukan blokade pada Gereja Makam Kudus.



Blokade itu dilakukan dalam upaya pembatasan akses umat Kristiani yang ingin melakukan Kebaktian Suci Paskah Ortodoks.

Pasukan Israel menutup akses Bab Al-Jadeed dan hanya menyisakan Gerbang Al-Amoud dan Hebron sebagai akses umat Kristiani Palestina.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
10 Paus Gereja Katolik...
10 Paus Gereja Katolik yang Hidup Sezaman dengan Nabi Muhammad
Terungkap! Israel Palsukan...
Terungkap! Israel Palsukan Penemuan Terowongan Hamas untuk Cegah Gencatan Senjata
Menteri Zionis Ini Ancam...
Menteri Zionis Ini Ancam Gulingkan Netanyahu Jika Israel Tak Duduki Gaza
Mahmoud Abbas Minta...
Mahmoud Abbas Minta Hamas Serahkan Gaza dan Senjata kepada Otoritas Palestina, Serta Lepaskan Sandera Israel
Langka, Houthi Tembakkan...
Langka, Houthi Tembakkan Rudal ke Israel Utara Meski AS Terus Gempur Yaman
Mengapa Vatikan Baru...
Mengapa Vatikan Baru Umumkan Berita Duka 2 Jam setelah Paus Fransiskus Wafat?
7 Fakta Imam Masjidilharam...
7 Fakta Imam Masjidilharam As Sudais, Sosok yang Buat Pernyataan Kontroversial soal Gaza
Kisah WNI Terjebak di...
Kisah WNI Terjebak di Kashmir Saat Tragedi Pahalgam yang Tewaskan 26 Wisatawan
Biodata 3 Istri Emir...
Biodata 3 Istri Emir Qatar Sheikh Tamim, Dikenal Anggun dan Berpengaruh
Rekomendasi
Rangkaian Drama Series...
Rangkaian Drama Series Terbaik, Platinum Original Series Vision+ di MNCTV
Futsal Nation Cup 2025:...
Futsal Nation Cup 2025: Gilvan Quattrick, Bintang Timur Surabaya ke Semifinal usai Bungkam Sadakata United 5-3
Roy Suryo Nilai Bukti...
Roy Suryo Nilai Bukti yang Diajukan JPU di Kasus Isa Zega Tidak Jelas
Berita Terkini
Hamas Kecam Pernyataan...
Hamas Kecam Pernyataan Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas soal Tawanan Gaza
28 menit yang lalu
Presiden Otoritas Palestina...
Presiden Otoritas Palestina Mahmoud Abbas Sebut Hamas Anak-anak Jalang
1 jam yang lalu
Rusia Tak Menuntut Pemecatan...
Rusia Tak Menuntut Pemecatan Zelensky, Apa Alasannya?
2 jam yang lalu
Polisi Kashmir Ungkap...
Polisi Kashmir Ungkap Para Tersangka Serangan Pahalgam
3 jam yang lalu
10 Paus Gereja Katolik...
10 Paus Gereja Katolik yang Hidup Sezaman dengan Nabi Muhammad
3 jam yang lalu
Siapa Pelaku Pembantaian...
Siapa Pelaku Pembantaian Turis Hindu di Kashmir?
4 jam yang lalu
Infografis
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs China di Dunia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved