Respons Provokasi AS, China Gelar Latihan Militer di Dekat Taiwan

Jum'at, 15 April 2022 - 13:49 WIB
loading...
Respons Provokasi AS,...
Seorang wanita mengendarai sepeda melintasi bendera Taiwan dan China saat pawai di Taipei, Taiwan, 14 Mei 2016. Foto/REUTERS/Tyrone Siu
A A A
WASHINGTON - China akan mengadakan latihan militer di dekat Taiwan sebagai tanggapan atas apa yang dianggapnya sebagai provokasi Amerika Serikat (AS). Langkah itu diumumkan Kementerian Pertahanan China pada Jumat (15/4/2022).

Pada April, Departemen Luar Negeri AS menyetujui kemungkinan penjualan USD95 juta dari kontraktor dukungan teknis dan peralatan untuk sistem pertahanan udara Patriot ke Taiwan.

China telah berulang kali mengutuk bantuan AS kepada pemerintah di Taipei sebagai campur tangan dalam urusan dalam negeri Beijing.

Baca juga: AS Komentari Kemungkinan China Menyerang Taiwan

“Pada tanggal 15 April, Komando Teater Timur Tentara Pembebasan Rakyat China mengirim kapal perang, pembom, jet tempur, dan pasukan lainnya untuk mengatur patroli tempur multiguna dan melakukan latihan laut dan udara di Laut China Timur dan di sekitar pulau Taiwan,” ungkap pernyataan Komando Teater Timur Tentara Pembebasan Rakyat China.

Baca juga: Bos CIA Ungkap Ada 2 Ancaman Terbesar yang Sedang Dihadapi AS

Kantor berita Taiwan CNA melaporkan delegasi enam anggota kongres AS, yang dipimpin Ketua Komite Hubungan Luar Negeri Senat Bob Menendez, tiba di pulau itu pada Kamis dalam kunjungan mendadak untuk berbicara dengan Presiden Taiwan Tsai Ing-wen dan Menteri Pertahanan Nasional Chiu Kuo-cheng.

Baca juga: BREAKING NEWS: Bentrok Pecah saat Pasukan Israel Menyerang Halaman Masjid Al-Aqsa

Sebagai tanggapan, Beijing mengatakan dengan tegas menentang setiap kontak resmi antara AS dan Taiwan.

Juru Bicara Kementerian Luar Negeri China Zhao Lijian mengatakan AS "harus mematuhi prinsip satu-China dan ketentuan dari tiga komunike bersama China-AS".
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Ini Respons Huawei atas...
Ini Respons Huawei atas Tuduhan Suap pada Parlemen Eropa
Iran Terbuka untuk Pembatasan...
Iran Terbuka untuk Pembatasan Pengayaan Uranium Sementara
Bertemu Putra Mahkota...
Bertemu Putra Mahkota Arab Saudi, Trump akan Cabut Semua Sanksi AS pada Suriah
Arab Saudi Teken Kesepakatan...
Arab Saudi Teken Kesepakatan Lebih dari Rp4.982 Triliun dengan AS
Di Arab Saudi, Trump...
Di Arab Saudi, Trump Tegaskan Warga Gaza Berhak Dapat Masa Depan yang Jauh Lebih Baik
Lebih dari 550 Eks Pejabat...
Lebih dari 550 Eks Pejabat Israel Desak Trump Akhiri Perang Gaza
4 Kesepakatan Bersejarah...
4 Kesepakatan Bersejarah AS-Arab Saudi, Salah Satunya Jual Beli Senjata Rp2.348 Triliun
Pakistan Ungkap Jumlah...
Pakistan Ungkap Jumlah Korban dalam Pertempuran dengan india, Tegaskan Komitmen Gencatan Senjata
Gencatan Senjata Perang...
Gencatan Senjata Perang Tarif, China Terima Pesawat Boeing Lagi
Rekomendasi
Singgung Polemik Ijazah...
Singgung Polemik Ijazah Jokowi, Megawati: Kalau Betul ya Sudah Kasih Saja
Jangka Waktu Kerja Sama...
Jangka Waktu Kerja Sama TNI dan Kejagung Dinilai Perlu Dibatasi
PBB-P2 2025 Sudah Terbit,...
PBB-P2 2025 Sudah Terbit, Begini Cara Cek dan Bayar Lewat Pajak Online
Berita Terkini
Pakistan dan India Bertukar...
Pakistan dan India Bertukar Tahanan di Perbatasan, Siapa yang Dibebaskan?
Tahun Lalu Kepalanya...
Tahun Lalu Kepalanya Dihargai Rp165 Miliar oleh AS, Kini Justru Berjabat Tangan dengan Trump
Masa Depan Jet Rafale...
Masa Depan Jet Rafale Makin Suram setelah Ditembak Jatuh Pakistan
Agama Warga Negara Pakistan...
Agama Warga Negara Pakistan dan Persentasenya, Berpotensi jadi Populasi Islam Terbesar Dunia
Siapa Ayesha Farooq?...
Siapa Ayesha Farooq? Pilot Jet Tempur Perempuan Pertama Pakistan yang Jadi Pahlawan
3 Tanda Kemenangan Pakistan...
3 Tanda Kemenangan Pakistan dari India yang Menggemparkan, Salah Satunya Keberhasilan Operasi
Infografis
AS Mulai Bagikan Info...
AS Mulai Bagikan Info Intel Ruang Angkasa Sensitif China-Rusia
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved