4 Pesawat Pembom Berkemampuan Nuklir AS Tiba di Inggris, Lihat Penampakannya

Jum'at, 11 Februari 2022 - 21:00 WIB
loading...
4 Pesawat Pembom Berkemampuan...
Pesawat pembom jarak jauh B-52 Amerika Serikat (AS) mendarat di RAF Fairford di Gloucestershire pada Kamis (10/2/2022). Foto/twitter
A A A
LONDON - Empat pesawat pembom jarak jauh B-52 Amerika Serikat (AS) mendarat di RAF Fairford di Gloucestershire pada Kamis (10/2/2022).

Sebelumnya, kru darat dan personel logistik dilaporkan telah tiba dua hari sebelumnya.



Pengerahan itu dilakukan di tengah ketegangan yang meningkat antara Barat dan Rusia. Meski demikian, para pejabat mengklaim misi Satuan Tugas Pengebom, operasi latihan bersama, telah direncanakan sejak lama.



Pembom berkemampuan nuklir, yang telah berada dalam dinas militer AS sejak 1955, lepas landas dari pangkalan mereka di Minot Angkatan Udara AS di North Dakota sebelum mengisi bahan bakar di Nova Scotia.



Sejumlah peminat pesawat mengabadikan momen pendaratan pesawat raksasa tersebut.



Data pelacakan penerbangan menunjukkan dua pesawat terlibat dalam berbagai kegiatan di Inggris sebelum mendarat.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Berita Terkait
Harvard dan Lebih dari...
Harvard dan Lebih dari 150 Universitas AS Gugat Pemerintahan Trump
Trump Buat Tawaran Terakhir...
Trump Buat Tawaran Terakhir untuk Akhiri Perang Ukraina
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
Kanada Ingin Gabung...
Kanada Ingin Gabung Uni Eropa, Balas Dendam terhadap Trump?
Iran Siap Buat Program...
Iran Siap Buat Program Nuklirnya Lebih Transparan dengan Imbalan Pencabutan Sanksi
Trump Ingin Berunding...
Trump Ingin Berunding Langsung dengan Presiden China Xi Jinping
3 Fakta Kabar Perceraian...
3 Fakta Kabar Perceraian Barack Obama dan Michelle yang Mengejutkan, Benarkah Pisah?
Ngeri! China Ledakkan...
Ngeri! China Ledakkan Bom Hidrogen Non Nuklir Pertama di Dunia
Apa Tujuan Rusia Menaruh...
Apa Tujuan Rusia Menaruh Jet Tempur di Biak Papua? Ini Analisis Lengkapnya
Rekomendasi
Mengulik Kesepakatan...
Mengulik Kesepakatan Logam Tanah Jarang AS-Ukraina, Siapa Untung dan Apa Isinya?
Perilaku Justin Bieber...
Perilaku Justin Bieber di Coachella Meresahkan, Buat Orang di Sekitarnya Ketakutan
Alasan Menyakitkan Raja...
Alasan Menyakitkan Raja Charles III Enggan Bertemu Pangeran Harry, Ogah Terlibat Drama
Berita Terkini
70 Eks Tentara Wanita...
70 Eks Tentara Wanita Israel Desak Pemerintahan Netanyahu Bebaskan Tawanan Gaza
19 menit yang lalu
Harvard dan Lebih dari...
Harvard dan Lebih dari 150 Universitas AS Gugat Pemerintahan Trump
1 jam yang lalu
Trump Buat Tawaran Terakhir...
Trump Buat Tawaran Terakhir untuk Akhiri Perang Ukraina
2 jam yang lalu
Putin akan Gelar Pertemuan...
Putin akan Gelar Pertemuan Puncak Khusus Rusia-Arab Tahun Ini
3 jam yang lalu
Bos Intel Israel: Netanyahu...
Bos Intel Israel: Netanyahu Perintahkan Dinas Keamanan Memata-matai Demonstran
4 jam yang lalu
Israel Bagikan Ucapan...
Israel Bagikan Ucapan Belasungkawa atas Wafatnya Paus Fransiskus, Lalu Menghapusnya
4 jam yang lalu
Infografis
3 Tujuan Rusia Menempatkan...
3 Tujuan Rusia Menempatkan Pesawat Tempur di Papua
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved