Cerai, Pangeran Arab Saudi dan Mantan Istri Ributkan 2 Rumah Mewah di AS

Jum'at, 04 Februari 2022 - 14:30 WIB
loading...
Cerai, Pangeran Arab...
Kompleks 76 Beverly Park Lane di AS, tempat dua rumah mewah yang disengketakan seorang pangeran Arab Saudi dan mantan istrinya. Foto/DigitalGlobe/Google
A A A
WASHINGTON - Seorang pangeran Arab Saudi dan mantan istrinya berseteru soal kepemilikan dua rumah mewah di kompleks Beverly Hills, Amerika Serikat (AS). Perseteruan terjadi setelah kedua bangsawan itu bercerai.

Dua rumah mewah dengan 18 kamar itu tercatat di daftar harga jual saat ini senilai USD20 juta atau lebih dari Rp287,4 miliar.

Mereka berselisih atas properti dan potensi penjualannya.

Pangeran Faisal bin Abdullah bin Abdulaziz al-Saud dan mantan istrinya; Putri Fahdah Husain Abdulrahman al-Athel, setuju untuk menyelesaikan perseteruan tiga tahun mereka di Pengadilan Delaware Chancery.



Pengadilan itulah yang akan memutuskan siapa yang harus membayar renovasi.

Persyaratan penyelesaian dari perseteruan itu bersifat rahasia. Namun, menurut laporan Bloomberg, Jumat (4/2/2022), seorang hakim menyimpulkan kesepakatan itu adil, masuk akal dan memadai, dan untuk kepentingan terbaik para bangsawan yang bertikai.

Tanggal persidangan dalam kasus ini telah ditetapkan pada bulan Maret mendatang.

Pasangan itu, yang menikah pada tahun 2001, properti mewah seluas lebih dari 27.000 kaki persegi di California, yang terletak di 76 Beverly Park Lane, pada Oktober 2011 seharga USD16,8 juta melalui perusahaan di Delaware.

Pasangan tersebut bercerai pada 2016. Properti mewah itu memiliki dua rumah besar terpisah di atas 2,3 hektare.

Tetangga di komunitas yang terjaga keamanannya termasuk aktor Mark Wahlberg, kepala eksekutif Platinum Equity Tom Gores dan mantan slugger San Francisco Giants Barry Bonds.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Houthi Yaman Tembak...
Houthi Yaman Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun dalam 6 Pekan
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
Trump Tawari Arab Saudi...
Trump Tawari Arab Saudi Paket Senjata Senilai Lebih dari Rp1.684 Triliun
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer AS vs China 2025, Dua Superpower yang Berseteru
Perbandingan Pangkalan...
Perbandingan Pangkalan Militer AS vs Rusia di Dunia: Sama-sama Raksasa Nuklir, Siapa Lebih Kuat?
Mimpi WNI Aditya Harsono...
Mimpi WNI Aditya Harsono di AS Hancur: Ditangkap karena Coret Trailer, Terancam Dideportasi
Kenapa Pangeran Tampan...
Kenapa Pangeran Tampan Al-Waleed bin Khaled Al-Saud Dijuluki Sleeping Prince Arab Saudi?
Perbandingan Kekuatan...
Perbandingan Kekuatan Militer Amerika Serikat dan China 2025: Siapa Lebih Unggul?
Rekomendasi
Oleksandr Usyk vs Daniel...
Oleksandr Usyk vs Daniel Dubois Jilid 2 Pertarungan Juara Tak Terbantahkan
El Clasico Jilid 3,...
El Clasico Jilid 3, Barcelona Favorit Juara Copa del Rey 2025
Juara WBO Brian Norman...
Juara WBO Brian Norman Jr dan Tantangan Jin yang Menakutkan dari Jepang
Berita Terkini
Houthi Yaman Tembak...
Houthi Yaman Tembak Jatuh 7 Drone AS Senilai Rp3,4 Triliun dalam 6 Pekan
45 menit yang lalu
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
6 jam yang lalu
Dendam, Israel Tak akan...
Dendam, Israel Tak akan Kirim Pejabat Senior ke Pemakaman Paus Fransiskus
9 jam yang lalu
130.000 Orang Berikan...
130.000 Orang Berikan Penghormatan Terakhir pada Paus Fransiskus di Vatikan
10 jam yang lalu
Iran Tawarkan Kemitraan...
Iran Tawarkan Kemitraan Energi Nuklir dengan AS
11 jam yang lalu
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
12 jam yang lalu
Infografis
Demo Besar Guncang AS...
Demo Besar Guncang AS di 1.200 Lokasi dan 50 Negara Bagian
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved