Dapat Jatah Pelat Nomor SEX untuk Skuternya, Gadis Ini Hadapi Banyak Pelecehan

Senin, 06 Desember 2021 - 13:25 WIB
loading...
Dapat Jatah Pelat Nomor...
Gadis di India menghadapi banyak pelecehan gara-gara skuter yang baru dibeli mendapat pelat nomor bertuliskan SEX. Foto/via NDTV
A A A
NEW DELHI - Seorang gadis di New Delhi, India , menghadapi banyak pelecehan dan ejekan gara-gara skuter yang baru dibeli mendapat seri pelat nomor bertuliskan "SEX". Dia akhirnya mengadu ke Komisi Wanita Delhi (DCW).

Komisi tersebut merespons dengan mengeluarkan pemberitahuan kepada Departemen Transportasi, meminta perubahan nomor registrasi kendaraan yang memuat huruf "SEX".



Selain menghadapi pelecehan, gadis yang identitasnya dilindungi itu mengaku tidak bisa keluar rumah untuk pekerjaan penting.

Menanggapi pemberitahuan dari DCW, Departemen Transportasi mengaku telah meminta dinas perhubungan menyerahkan data jumlah total kendaraan yang terdaftar dengan seri huruf "SEX".

DCW meminta laporan tindakan rinci yang diambil Departemen Transportasi terkait masalah ini dalam waktu 4 hari.

Kepala DCW Swati Maliwal, saat mengeluarkan pemberitahuan, mengatakan, "Saya telah meminta Departemen Transportasi untuk menyerahkan [data] jumlah total kendaraan yang telah terdaftar dalam seri peruntukan ini yang mengandung istilah 'SEX'."

"Sangat disayangkan bahwa orang bisa begitu picik dan kasar sehingga gadis itu harus menghadapi begitu banyak pelecehan. Saya telah memberikan waktu 4 hari kepada Departemen Transportasi untuk menyelesaikan masalah ini agar gadis itu tidak menderita lagi," ujarnya, seperti dikutip NDTV, Senin (6/12/2021).
(min)
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Pakistan Akui Lakukan...
Pakistan Akui Lakukan Pekerjaan Kotor untuk Barat dalam Dukung Teroris
Konflik Kashmir Memanas!...
Konflik Kashmir Memanas! Tentara India dan Pakistan Saling Tembak di Perbatasan
Siapa Lashkar-e-Taiba?...
Siapa Lashkar-e-Taiba? Kelompok Militan Pakistan Disebut Mendalangi Pembantaian Kashmir
Pembantaian 26 Turis...
Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir: Korban Ditanya Hal Sensitif soal Agama sebelum Ditembak
Di Ambang Perang, Ini...
Di Ambang Perang, Ini Perbandingan Kekuatan Militer India dan Pakistan
Pakistan Tutup Wilayah...
Pakistan Tutup Wilayah Udara untuk Pesawat India, Pertikaian Memanas karena Kashmir
Pakistan dan India Bisa...
Pakistan dan India Bisa Perang Habis-habisan Gara-gara Pembantaian 26 Turis Hindu di Kashmir
Spanyol Batal Beli Amunisi...
Spanyol Batal Beli Amunisi Rp126 Miliar dari Israel, Tel Aviv Kutuk Keras
Profil Bill OReilly,...
Profil Bill O'Reilly, Pengamat Politik AS yang Sebut Negara Asia Tenggara Tak Punya Uang
Rekomendasi
Ingin Punya Rumah Terganjal...
Ingin Punya Rumah Terganjal SLIK, Menteri Ara Ajak Pengembang, Bank, dan OJK, Diskusi
Jadwal Timnas Indonesia...
Jadwal Timnas Indonesia Mei-Desember 2025: Garuda Terbang Tinggi ke Pentas Dunia!
Usia Muda, Karya Mendunia:...
Usia Muda, Karya Mendunia: Brand Fesyen Ini Buktikan Perempuan Bisa Berdaya dan Memberdayakan
Berita Terkini
Abu Ubaidah Puji Keajaiban...
Abu Ubaidah Puji Keajaiban Militer Saat Pejuang Al-Qassam Sergap Pasukan Israel di Rafah
24 menit yang lalu
Pemerintah Gaza Peringatkan...
Pemerintah Gaza Peringatkan Kematian Massal Segera akibat Blokade Israel
1 jam yang lalu
Konvoi Ambulans Ditembaki,...
Konvoi Ambulans Ditembaki, Sentimen Anti-China Meningkat di Myanmar
1 jam yang lalu
Senator Jerman Juluki...
Senator Jerman Juluki Tesla Mobil Nazi, Elon Musk Makin Dibenci di Eropa
2 jam yang lalu
6 Cara Iran Menang Perang...
6 Cara Iran Menang Perang Lawan AS dan Israel, Mungkinkah Tercapai dalam 5 Tahap?
3 jam yang lalu
Ukraina Tekan Italia...
Ukraina Tekan Italia Gelar KTT di Sela-sela Pemakaman Paus Fransiskus
3 jam yang lalu
Infografis
Kaya Emas, Pulau Ini...
Kaya Emas, Pulau Ini Berpotensi Diambil Alih oleh Trump
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved