Uni Eropa Desak Israel Fasilitasi Pemilu Palestina yang Ditunda

Sabtu, 01 Mei 2021 - 18:01 WIB
loading...
Uni Eropa Desak Israel...
Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa Josep Borrell. Foto/anadolu
A A A
BRUSSELS - Uni Eropa (UE) mendesak Israel memungkinkan pemilu di seluruh wilayah Palestina . UE juga menyatakan penyesalan atas pemilu yang tertunda.

"Keputusan untuk menunda pemilihan umum Palestina, termasuk pemilu legislatif yang semula dijadwalkan pada 22 Mei, sangat mengecewakan," ungkap Kepala Kebijakan Luar Negeri Uni Eropa Josep Borrell dalam pernyataan tertulis.

Dia menegaskan, "Seruan UE pada Israel untuk memfasilitasi penyelenggaraan pemilihan umum semacam itu di seluruh wilayah Palestina, termasuk di Yerusalem Timur."

Baca juga: Pemilu Palestina Diduga Ditunda, Abbas Waspada Hamas Bisa Mengamuk

Borrell juga meminta pihak berwenang Palestina menetapkan tanggal baru untuk pemungutan suara "tanpa penundaan".

Baca juga: Korban Meninggal Tragedi Ziarah Yahudi Israel Bertambah Jadi 45 Orang

Dia mendorong semua aktor politik Palestina untuk melanjutkan pembicaraan.

Baca juga: Netanyahu Sebut Tragedi Festival Yahudi Salah Satu Bencana Terburuk Israel

"Kami sangat yakin bahwa lembaga-lembaga Palestina yang kuat, inklusif, bertanggung jawab dan berfungsi berdasarkan penghormatan terhadap aturan hukum dan hak asasi manusia sangat penting bagi rakyat Palestina," papar dia, menekankan komitmen Uni Eropa terhadap solusi dua negara Palestina dan Israel.

Presiden Palestina Mahmoud Abbas mengatakan mereka tidak akan mengadakan pemilu dengan Yerusalem dikecualikan dari pemungutan suara.
Dapatkan berita terkini dan kejutan menarik dari SINDOnews.com, Klik Disini untuk mendaftarkan diri anda sekarang juga!
Lanjut Baca Berita Terkait Lainnya
Berita Terkait
Sistem Pertahanan Israel...
Sistem Pertahanan Israel Lagi-lagi Ditembus Rudal Houthi, Bandara Tersibuk di Israel Jadi Sasaran
Sandera Israel Ini Terluka...
Sandera Israel Ini Terluka Parah usai Dibom Zionis 2 Kali di Gaza, Memohon Diselamatkan
Langka, Pesawat Turki...
Langka, Pesawat Turki Kerjai Jet Tempur Israel saat Bombardir Suriah
Israel Panggil Pasukan...
Israel Panggil Pasukan Cadangan untuk Invasi Gaza dalam Skala Besar
8 Sekutu Zionis yang...
8 Sekutu Zionis yang Membantu Pemadaman Kebakaran di Israel, Salah Satunya Musuh Rusia
Berapa Kerugian Finansial...
Berapa Kerugian Finansial Kebakaran Israel?
Kondisi Terkini Gaza,...
Kondisi Terkini Gaza, BSMI: Pelayanan Kesehatan hanya Mampu Bertahan 40 Hari
Putin Berharap Rusia...
Putin Berharap Rusia Tak Perlu Gunakan Senjata Nuklir untuk Akhiri Konflik di Ukraina
China Uji Coba Bom Hidrogen...
China Uji Coba Bom Hidrogen Hasilkan Suhu 1.000 Derajat Celsius, Jauh Lebih Dahsyat dari TNT
Rekomendasi
Khofifah Berani Hapus...
Khofifah Berani Hapus Batas Usia Rekrutmen, INDEF: Langkah Brilian Kuatkan Ekonomi Jatim
Rony Tua Pohan Simanjuntak...
Rony Tua Pohan Simanjuntak Sah Jadi Ketua Boltok Horbo Parsuratan Simanjuntak Jawa Barat
Saksikan Program Baru...
Saksikan Program Baru Bertajuk iNews Sport Mulai 5 Mei, Senin-Jumat Pukul 23.00WIB 
Berita Terkini
Siapa Saja Elemen di...
Siapa Saja Elemen di Yaman yang Ingin Melemahkan Houthi?
100 Hari Berkuasa, Kekayaan...
100 Hari Berkuasa, Kekayaan Keluarga Trump Naik Drastis hingga Rp47 Triliun, Apa Pemicunya?
Putin Selalu Memikirkan...
Putin Selalu Memikirkan Siapa Penggantinya
Kekuatan Intelijen AS...
Kekuatan Intelijen AS Makin Melemah, Ternyata Ini Penyebab Utamanya
Sistem Pertahanan Israel...
Sistem Pertahanan Israel Lagi-lagi Ditembus Rudal Houthi, Bandara Tersibuk di Israel Jadi Sasaran
Siapa Zameer Ahmed Khan?...
Siapa Zameer Ahmed Khan? Politikus Muslim India yang Siap Jadi Pengebom Bunuh Diri
Infografis
Publik Arab Senang Israel...
Publik Arab Senang Israel Mengalami Kebakaran yang Hebat
Copyright ©2025 SINDOnews.com All Rights Reserved